Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

kurama7Avatar border
TS
kurama7
Tips agar kaca helm tidak ber-embun waktu hujan
Selamat datang di treat ane

Permisi agan2 sekalian ane punya tips nih, ini berdasarkan pengalaman ane sendiri.
Jadi gini gan ane kan biker, brangkat kerja pulang pergi naik motor.
Nah kalau musim hujan gini kan repot kalau dijalanan kehujanan.
Yang ane rasain kalau naik motor pas hujan kaca helmnya pasti gelap karena ketutup air sama embun, kalau kacanya di buka mata sakit kena air.
Nah disini ane punya tips nih gan agar kaca helmnya nggak berembun waktu hujan.
Nih bahannya gan :
1. Siapin helmnya
2. Siapin minyak kayu putih
3. Kain kering atau kapas
Caranya :
1. Bersihkan dulu kaca helm dari air atau debu
2. Tuang minyak kayu putih pada kain
3. Oleskan kain tersebut pada kaca helm sampai merata bagian luar dan dalam
4. Diamkan bentar sampai kering

Dijamin dah kaca helm agan bisa bening sebening perawan, hehehe.
Kalau pas lagi dijalan kena air tinggal diusap saja pakai kain atau sarung tangan, nanti langsung kinclong lagi.
O ya minyak kayu putih juga bisa digunakan untuk menyamarkan baret2 di bodi motor dan bisa bikin bodi motor mengkilap.

Ok gan itu tips dari saya, mohon maaf kalau berantakan soalnya bikin dari hp.
Repost atau nggaknya ane nggak tahu soalnya tips ini murni pengalaman ane.
Bagi agan yang punya tips laen bisa di share disini.
Bagi yang sudah iso bagi2 cendolnya dong.

Selamat mencoba
0
31.1K
302
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923.1KThread83.3KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.