Spoiler for APA SIH YANG MENYEBABKAN JERAWAT MUNCUL ::
@ Menyentuh kulit wajah
Ternyata dengan menyentuh kulit itu juga bisa menyebabkan jerawat timbul loo???? Hal ini dikarenakan kulit wajah seseorang itu sensitive dengan tangan apalagi tangan yang kotor.
Coba anda perhatikan, bagian wajah yang sering anda sentuh seperti pelipis dan dagu timbul jerawat bukan??? Walaupun tak semua kulit seperti ini, namun alangkah lebih baiknya jika sebelum anda menyentuh kulit bersihkan tangan anda dahulu.
@Faktor genetic
Jerawat seseorang bisa timbul karena adanya faktor keturunan atau genetic, kebanyakan seseorang yang memiliki orang tua berjerawat maka anaknya akan tertular kjerawat pula saat sudah menginjak masa remaja.
@ Faktor Gaya hidup
Faktor penyebab seseorang berjerawat yang selanjutnya adalah karena pola hidup yang tak sehat, contoh anda kurang tidur dan terlelu kebanyakan merokok juga bisa menjadi penyebab munculnya jerawat diwajah.
@ Faktor makanan
Ada banyak sekali makanan yang bisa menimbulkan jerawat anda muncul, dan salah satu makanan yang paling mendominasi penyebab munculnya jerawat adalah makanan yang banyak terkandung lemak dan kalori tinggi.
Seperti, kacang-kacangan, telur ayam bagian kuningnya, gorengan dan masih banyak makanan lainnya.
@ Keselahan memilih kosmetik
Salah sat penyebab yang selanjutnya adalah karena anda memilih jenis kosmetik yang tidak cocok dengan jenis kulit anda, olehkarennya usahakan anda memilih kosmetik secara bijak sebelum membelinya.
Salah satu masalah yang sering timbul akibat memakai produk kecantikan yang tidak sesuai dengan jenis kulit adalah, wajah akan berkomedo, rusak merah merah, berpori-pori besar dan tentunya berjerawat.
Saran saya untuk mencegah itu semua, konsultasikan kedokter kecantikan sebelum membeli produk kecantikan, dan beli produk yang sudah memiliki ijin edar produksi dari BPOM. Agar nantinya tidak membahayakan kecantikan anda.
@ Stres
Ternyata Stres juga dapat memicu timbulnya jerawat diwajah, hal ini dikarenakan adanya peningkatan kadar androgen, (h0rm0n yang dapat memicu munculnya komedo), nah seperti yang kita tahu bahwa komedo jika tidak diatasi juga bisa menyebabkan terjadinya jerawat.
Oke itulah penyebab timbulnya jerawat diwajah, dan bagaimanakah cara mengatasinya????
Jerawat
Hampir setiap orang yang memiliki jerawat ingin sekali di usir,entah di wajah atau di punggung,eits..jangan asal musuhin jerawat gitu donk..!!!
Jerawat dan kulit berminyak juga punya manfaat di kemudian hari,memang tidak cukup dua atau tiga minggu kelihatan tapi bisa bertahun tahun.
Spoiler for Gambar:
Manfaat jerawat dan wajah berminyak
Ternyata jerawat dan wajah berminyak bisa membuat kulit kita tetap kencang atau tidak gampang keriput,hal ini karena kadar minyak yang terkandung di dalamnya,akan menjadi pelembab alami untuk kulit kita, legaa biggrin
memang hal ini tidak cepat terlihat,tapi apabila anda sekarang berumur 15 tahun,mungkin pada umur 40 tahun kulit anda masih kecang.
Tapi bukan berarti banyak jerawat juga bagus,karena selain bikin kusam,jerawat juga mengurangi kepercayaan diri kita.
Spoiler for Gambar:
Spoiler for OBAT UNTUK JERAWAT:
Tuk jerawaters...bisa di coba nih,sapa tau ampuh...**uLaLa
Cara cepat menghilangkan jerawat jangan selalu menggunakan bahan kimia yang diproduksi pabrik. Sebab belum tentu obat jerawat tersebut baik bagi anda, dan belum tentu juga bahan-bahan kimia penghilang jerawat tidak memiliki efek samping buat anda.
Sebenarnya banyak bahan-bahan alami yang lebih cepat menghilangkan jerawat di wajah.
Air liur anda terbukti paling ampuh menghilangkan jerawat anda, sebab air liur anda dapat membunuh bakteri penyebab jerawat. Memang agak jijik sich, tapi masa jijik dengan air liur sendiri. Caranya oleskan air liur anda pada bagian yang terdapat jerawatnya, lakukan 3x sehari, dalam waktu 3 hari jerawat anda akan menyusut, sebab bakteri penyebab jerawatnya mati oleh air liur.
Kenapa?
Didalam air liur atau air ludah terkandung zat yang dapat membantu proses penyembuhan luka pada manusia yang disebut dengan Histatin.
Histatin adalah protein yang dihasilkan oleh air liur yang dipercaya dapat membunuh bakteri-bakteri jahat pada luka. Fakta ini juga menjawab mengapa luka pada mulut, seperti luka setelah pencabutan gigi dapat sembuh lebih cepat dibandingkan dengan luka pada kulit atau tulang. Demikian juga dengan jerawat. Alih-alih menggunakan sabun pencuci muka, khasiat air ludah jauh lebih mumpuni karena memiliki antiseptik alami.
Spoiler for langkah-langkahnya:
bersihkan wajah kalian
keluarkan liur kalian
usapkan liur ke bagian yang berjerawat, dan dalam tempo 2 sampe 3 hari hasilnya seperti ini gan
Jangan lupa kasih atau minimal komeng lah gan
SAMPAI JUMPA LAGI DI THREAD BERIKUTNYA
karna banyak yang ga percaya ini gan buat ngepastiin :