kerjaancumabacaAvatar border
TS
kerjaancumabaca
Cara terbaik merubah dunia kita adalah dengan memperhatikan kata-kata yang diucapkan
Untuk apa si kita harus senantiasa berpikir positif? Tentu jawabannya agar output yang dihasilkannya juga agar sesuai dengan apa yang kita harapakan, walaupun misalnya output tidak sesuai dengan apa yang kita inginkan, pikiran tetap akan selalu senantiasa optimis dan tidak terbebani dengan kondisi yang ada. Apabila kita berpikir negatif yang ada akan menimbulkan stress saja.

Sebelumnya kita sudah membahas cara bagaimana untuk meredam emosi dengan self hypnosis yang bisa Anda praktekan di tempat kerja, rumah, maupun di tempat-tempat yang sering membuat Anda stress. Pada artikel ini Anda akan melihat bagaimana kekuatan berpikir positif dapat merubah suatu kondisi yang terpuruk menjadi kondisi yang meyenangkan dalam hitungan detik. Bagaimana bisa?

Tentu saja bisa, Anda mungkin pernah mendengar kata-kata bahwa “Tuhan akan mengikuti prasangka dari hamba-hambaNya.” Jika seseorang berpikir negatif terhadap suatu kondisi tertentu maka kondisi yang dia dapatkan pada akhir akan sesuai menjadi seperti apa yang dia gambarkan di dalam otaknya. Seperti video berikut ini dari video yang berjudul It is beautiful day, but I can see it yang menceritakan bagaimana hidup seseorang bisa menjadi indah ketika seseorang mampu mengubah sedikit sudut pandangnya menjadi positif.




Pesan dari video tersebut sangatlah dalam, seperti tulisan yang ada di video bahwa untuk mengubah dunia yang perlu Anda lakukan hanyalah mengubah kata-kata menjadi positif. Change the word to change the worldadalah pesan yang ada di video itu, setelah Anda menonton video tersebut berilah komentar positif di bawah artikel ini, selamat menyaksikan video.


Sumber : baca di sini hal positif lainnya
0
1.3K
4
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Young on Top KASKUS Community (YOTKC)
Young on Top KASKUS Community (YOTKC)KASKUS Official
1.7KThread852Anggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.