- Beranda
- The Lounge
Akibat Diadakannya Jakarta Marathon 2013
...
TS
aafi12
Akibat Diadakannya Jakarta Marathon 2013
KASIH SAYA RATE 5 YA GAN
Budayakan Comment Bermutu dan Rate 5
Tidak Ada Kata Repost Gan Bukti :
Spoiler for Foto:
Alhamdulilah HT:
Spoiler for Foto HT:
Ini Dia Dampak Akibat Dari Diadakannya Jakarta Marathon 2013
Spoiler for Pertama:
1. Perubahan Operasional Transjakarta
Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Udar Pristono mengatakan, 6 koridor bus transjakarta akan dilakukan penyesuaian selama pelaksaan Jakarta Marathon berlangsung.
Penyesuaian waktu operasional yang diberlakukan pada tiap koridor akan berbeda-beda. Sebagian koridor, ujar Udar, ada yang berhenti operasi dalam waktu tertentu, pengalihan rute, dan perpendekan atau pemotongan rute.
"Untuk koridor 1 pada jam 05.00-12.00 WIB, operasional bus distop. Pukul 10.00 WIB akan melayani rute pendek, yaitu Kota-Harmoni. Sedangkan koridor 2 juga dilakukan perpendekan rute mulai pukul 05.00-10.00 WIB, yaitu dari Pulogadung-Halte Atrium-kembali ke Pulogadung," jelas Pristono di Jakarta, Jumat 25 Oktober 2013 lalu.
Sumber: http://news.liputan6.com/read/730690...akarta?wp.hdln
Spoiler for foto:
Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Udar Pristono mengatakan, 6 koridor bus transjakarta akan dilakukan penyesuaian selama pelaksaan Jakarta Marathon berlangsung.
Penyesuaian waktu operasional yang diberlakukan pada tiap koridor akan berbeda-beda. Sebagian koridor, ujar Udar, ada yang berhenti operasi dalam waktu tertentu, pengalihan rute, dan perpendekan atau pemotongan rute.
"Untuk koridor 1 pada jam 05.00-12.00 WIB, operasional bus distop. Pukul 10.00 WIB akan melayani rute pendek, yaitu Kota-Harmoni. Sedangkan koridor 2 juga dilakukan perpendekan rute mulai pukul 05.00-10.00 WIB, yaitu dari Pulogadung-Halte Atrium-kembali ke Pulogadung," jelas Pristono di Jakarta, Jumat 25 Oktober 2013 lalu.
Sumber: http://news.liputan6.com/read/730690...akarta?wp.hdln
Spoiler for Kedua:
2. Jalan Ditutup Karena Jakmar , Warga Marahi Polisi
Seperti yang terlibat di ruas jalan Mampang Prapatan menuju Kuningan yang ditutup sejak Minggu (27/10/2013) pagi. Akibatnya, semua pengendara baik sepeda motor maupun roda empat menumpuk di lampu merah Pasar Mampang Prapatan.
Bahkan, masyarakat tidak mengetahui kalau jalan ini ditutup sehingga bingung mau lewat jalur mana lagi sebab ditutup semua. Ani pengendara Honda Beat nomor polisi K 3950 HG menyesalkan ditutupnya jalan Kuningan ini. Sebab, ia merasa kurangnya sosialisasi.
"Ini gimana sih, saya mau ke Kuningan lewat mana lagi," ujarnya.
Sementara, petugas Brimob pun yang menjaga perempatan Mampang itu mengaku tidak tahu rute yang harus ditempuh, sebagai ganti jalur yang ditutup.
"Iya hari ini mas serempak marathon 16 negara. Baru hari ini aja Kuningan ditutup, tapi saya tidak tahu sosialisasinya," kata Benny.
Saat ini, semua pengendara sepeda motor menumpuk di lampu merah Mampang Prapatan. Bahkan, penumpang bus terpaksa turun dan jalan kaki sampai Gatot Subroto sambil memarahi petugas yang menutup jalan.
Spoiler for foto:
Bahkan, masyarakat tidak mengetahui kalau jalan ini ditutup sehingga bingung mau lewat jalur mana lagi sebab ditutup semua. Ani pengendara Honda Beat nomor polisi K 3950 HG menyesalkan ditutupnya jalan Kuningan ini. Sebab, ia merasa kurangnya sosialisasi.
"Ini gimana sih, saya mau ke Kuningan lewat mana lagi," ujarnya.
Sementara, petugas Brimob pun yang menjaga perempatan Mampang itu mengaku tidak tahu rute yang harus ditempuh, sebagai ganti jalur yang ditutup.
"Iya hari ini mas serempak marathon 16 negara. Baru hari ini aja Kuningan ditutup, tapi saya tidak tahu sosialisasinya," kata Benny.
Saat ini, semua pengendara sepeda motor menumpuk di lampu merah Mampang Prapatan. Bahkan, penumpang bus terpaksa turun dan jalan kaki sampai Gatot Subroto sambil memarahi petugas yang menutup jalan.
Spoiler for Ketiga:
3.Peserta Jakarta Marathon Kecopetan
Dina, 37 tahun, kehilangan BlackBerry saat tengah memotret temannya yang ingin foto bareng dengan Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo. "Ternyata ada tangan yang menempel di kantong celana saya," kata peserta lari kategori 5 kilometer itu kepada wartawan.
Sadar ada seseorang yang merogoh kantong celananya, Dina langsung menangkap tangan sang copet, Budi, 40 tahun. Meski berhasil menangkap basah pelaku, telepon genggam Dina ternyata sudah hilang. "Mungkin sudah dikasih ke temannya," tutur Dina. "Saya syok."
Dina melanjutkan, selain telepon genggam, pencopet juga mengincar jam tangannya. "Jam tangan saya sudah jatuh. Untung enggak hilang," kata Dina dengan penuh kekecewaan. Akibat peristiwa ini, Dina pun batal mengikuti lomba maraton itu.
Sumber : http://www.tempo.co/read/news/2013/1...thon-Kecopetan
Spoiler for foto:
Sadar ada seseorang yang merogoh kantong celananya, Dina langsung menangkap tangan sang copet, Budi, 40 tahun. Meski berhasil menangkap basah pelaku, telepon genggam Dina ternyata sudah hilang. "Mungkin sudah dikasih ke temannya," tutur Dina. "Saya syok."
Dina melanjutkan, selain telepon genggam, pencopet juga mengincar jam tangannya. "Jam tangan saya sudah jatuh. Untung enggak hilang," kata Dina dengan penuh kekecewaan. Akibat peristiwa ini, Dina pun batal mengikuti lomba maraton itu.
Sumber : http://www.tempo.co/read/news/2013/1...thon-Kecopetan
Spoiler for Keempat:
4. Jakarta Marathon Menelan Satu Korban Meninggal
Seorang peserta “Jakarta Marathon 2013″ meninggal dunia saat ikut berlari di rute yang dilewati seluruh peserta berjumlah sekitar 10 ribu orang dari dalam maupun luar negeri, Minggu (27/10/13).
Korban itu berasal Semarang, Jawa Tengah. Dia meninggal dunia diduga terkena serangan jantung. Perserta ini mengalami nahas, hanya selang satu jam dari dimulainya start lomba di lapangan silang Monas, Minggu pagi.Pria itu bernama Ignatius Sumarya. Dia terjatuh di ruas Jalan Sudirman Jakarta saat berlari. Nyawa pria berusia 60 tahun itu kemudian tidak tertolong, meski tim medis yang disiapkan panitia berupaya mengangkut ke rumah sakit terdekat.
“Informasi sementara yang kita terima, korban mengalami serangan jantung,” jelas Kepala Seksi Gawat Darurat dan Bencana Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, Iwan Kurniawan saat ditemui LICOM di tenda kesehatan.
Sumber : [url]http://www.lensaindonesia..com/2013/10/27/jakarta-marathon-2013-menelan-satu-korban-meninggal.html[/url]
Spoiler for foto:
Seorang peserta “Jakarta Marathon 2013″ meninggal dunia saat ikut berlari di rute yang dilewati seluruh peserta berjumlah sekitar 10 ribu orang dari dalam maupun luar negeri, Minggu (27/10/13).
Korban itu berasal Semarang, Jawa Tengah. Dia meninggal dunia diduga terkena serangan jantung. Perserta ini mengalami nahas, hanya selang satu jam dari dimulainya start lomba di lapangan silang Monas, Minggu pagi.Pria itu bernama Ignatius Sumarya. Dia terjatuh di ruas Jalan Sudirman Jakarta saat berlari. Nyawa pria berusia 60 tahun itu kemudian tidak tertolong, meski tim medis yang disiapkan panitia berupaya mengangkut ke rumah sakit terdekat.
“Informasi sementara yang kita terima, korban mengalami serangan jantung,” jelas Kepala Seksi Gawat Darurat dan Bencana Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, Iwan Kurniawan saat ditemui LICOM di tenda kesehatan.
Sumber : [url]http://www.lensaindonesia..com/2013/10/27/jakarta-marathon-2013-menelan-satu-korban-meninggal.html[/url]
Spoiler for Kelima:
5. Banyak Peserta Yang Tepar
Menurut data tim medis Jakarta Marathon, sebanyak 75 peserta telah ditangani petugas. Dari 75 peserta, dua orang dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah Tarakan.
Menurut kordinator tim medis Iwan Kurniawan, para peserta mengalami kelelahan dan memaksakan diri untuk menyelesaikan lari marathon yang kebanyakan kategori dari 10 km hingga 42 km.
"Kebanyakan mereka dehidrasi dan capai karena tidak kuat dan memaksakan untuk menyelesaikan lari marathon ini ," ujar Iwan saat ditemui di ruang Medis Lapangan Monas, Minggu (27/10/2013).
Sumber : http://olahraga.kompas.com/read/2013...arathon.Tepar.
Spoiler for foto:
Menurut kordinator tim medis Iwan Kurniawan, para peserta mengalami kelelahan dan memaksakan diri untuk menyelesaikan lari marathon yang kebanyakan kategori dari 10 km hingga 42 km.
"Kebanyakan mereka dehidrasi dan capai karena tidak kuat dan memaksakan untuk menyelesaikan lari marathon ini ," ujar Iwan saat ditemui di ruang Medis Lapangan Monas, Minggu (27/10/2013).
Sumber : http://olahraga.kompas.com/read/2013...arathon.Tepar.
Quote:
Original Posted By todzzzkayaknya cuma di ambil sisi negarifnya aja, kurang lengkap kalo ga di liatin sisi negatifnya
Page One kalo berkenan
http://www.kaskus.co.id/post/526dc8e...8b464a7e00000e
Page One kalo berkenan
http://www.kaskus.co.id/post/526dc8e...8b464a7e00000e
Ini Dia Sisi Positifnya Gan
Quote:
Tahun Depan Jakarta Akan Lebih Baik Lagi Gan
Menurut Harian Tempo :
"Kami akan perbaiki tahun depan," katanya di kawasan Silang Monas, Minggu, 27 Oktober 2013.
Mari menambakan, Kementerian berencana menjadikan Jakarta Marathon sebagai kegiatan rutin tahunan. Di kota lain, Mari mengungkapkan, kegiatan serupa diselenggarakan secara reguler.
"Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan pihak keamanan menjamin ini aman," ujarnya. Selain itu, ia mengatakan, Jakarta Marathon berdampak luas pada masyarakat. "Banyak yang menonton, banyak kuliner, dan kaki lima bisa berjualan."
Ia menyatakan penyelenggaraan Jakarta Marathon 2013 bertujuan mengangkat citra Jakarta menjadi kota berkelas dunia sekaligus destinasi pariwisata olahraga. "Kami berharap Jakarta Marathon bisa seperti New York Marathon, Paris Marathon, Berlin Marathon, yang sudah dikenal dunia,” ujarnya.
Ia menjelaskan, 10 ribu peserta dari 50 negara mengikuti Jakarta Marathon hari ini. Dari seluruh peserta, 1.096 peserta memilih kategori full marathon, 1.600 peserta masuk kategori half marathon, sebanyak 3.396 peserta mengikuti kategori 10 kilometer, dan 3.654 peserta memilih kategori 5 kilometer. Selain itu, ada kategori maratoonz atau children sprint yang diikuti 250 peserta.
Mari mengungkapkan, Jakarta mempunyai berbagai jenis daya tarik pariwisata berupa wisata alam maupun buatan. Jika dikelola secara maksimal dan berkelanjutan, ia menuturkan, potensi daerah tersebut bisa menjadi salah satu penggerak perekonomian daerah.
Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo menyatakan Jakarta Marathon 2013 memiliki dampak positif. "Penggabungan maraton dengan festival menjadi strategi budaya yang bagus bagi Jakarta," ucapnya.
Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sapta Nirwandar mengungkapkan, salah satu target Jakarta Marathon 2013 adalah mendatangkan wisatawan mancanegara ke Indonesia, khususnya Jakarta. Ia menilai pariwisata olahraga efektif mendongkrak kunjungan wisatawan asing.
"Sampai dengan bulan Agustus 2013, terjadi peningkatan sebesar 8,28 persen atau sebanyak 5.643.271 wisatawan asing dari tahun lalu pada periode yang sama,” katanya.
Sapta mengatakan Jakarta Marathon 2013 sudah mendapat sertifikat grade A dengan tingkat elevasi rute 0 meter/kilometer dari induk olahraga atletik dunia, International Association of Athletics Federations (IAAF). Hadiah total dalam ajang maraton ini sebesar US$ 218 ribu atau setara Rp 2,5 miliar.
Sumber : http://www.tempo.co/read/news/2013/1...kan-Lebih-Baik
Menurut Harian Tempo :
Spoiler for Isi Berita:
Spoiler for Foto:
"Kami akan perbaiki tahun depan," katanya di kawasan Silang Monas, Minggu, 27 Oktober 2013.
Mari menambakan, Kementerian berencana menjadikan Jakarta Marathon sebagai kegiatan rutin tahunan. Di kota lain, Mari mengungkapkan, kegiatan serupa diselenggarakan secara reguler.
"Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan pihak keamanan menjamin ini aman," ujarnya. Selain itu, ia mengatakan, Jakarta Marathon berdampak luas pada masyarakat. "Banyak yang menonton, banyak kuliner, dan kaki lima bisa berjualan."
Ia menyatakan penyelenggaraan Jakarta Marathon 2013 bertujuan mengangkat citra Jakarta menjadi kota berkelas dunia sekaligus destinasi pariwisata olahraga. "Kami berharap Jakarta Marathon bisa seperti New York Marathon, Paris Marathon, Berlin Marathon, yang sudah dikenal dunia,” ujarnya.
Ia menjelaskan, 10 ribu peserta dari 50 negara mengikuti Jakarta Marathon hari ini. Dari seluruh peserta, 1.096 peserta memilih kategori full marathon, 1.600 peserta masuk kategori half marathon, sebanyak 3.396 peserta mengikuti kategori 10 kilometer, dan 3.654 peserta memilih kategori 5 kilometer. Selain itu, ada kategori maratoonz atau children sprint yang diikuti 250 peserta.
Mari mengungkapkan, Jakarta mempunyai berbagai jenis daya tarik pariwisata berupa wisata alam maupun buatan. Jika dikelola secara maksimal dan berkelanjutan, ia menuturkan, potensi daerah tersebut bisa menjadi salah satu penggerak perekonomian daerah.
Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo menyatakan Jakarta Marathon 2013 memiliki dampak positif. "Penggabungan maraton dengan festival menjadi strategi budaya yang bagus bagi Jakarta," ucapnya.
Wakil Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sapta Nirwandar mengungkapkan, salah satu target Jakarta Marathon 2013 adalah mendatangkan wisatawan mancanegara ke Indonesia, khususnya Jakarta. Ia menilai pariwisata olahraga efektif mendongkrak kunjungan wisatawan asing.
"Sampai dengan bulan Agustus 2013, terjadi peningkatan sebesar 8,28 persen atau sebanyak 5.643.271 wisatawan asing dari tahun lalu pada periode yang sama,” katanya.
Sapta mengatakan Jakarta Marathon 2013 sudah mendapat sertifikat grade A dengan tingkat elevasi rute 0 meter/kilometer dari induk olahraga atletik dunia, International Association of Athletics Federations (IAAF). Hadiah total dalam ajang maraton ini sebesar US$ 218 ribu atau setara Rp 2,5 miliar.
Sumber : http://www.tempo.co/read/news/2013/1...kan-Lebih-Baik
SEKIAN YANG BISA SAYA SAMPAIKAN GAN . SEMOGA BISA BERMANFAAT BAGI AGAN DAN AGANWATI
Ane Nampung cuman :
Spoiler for Cendol & Rate 5:
Ane Tidak Tampung :
Spoiler for Bata:
:
Kunjungi Thread saya selanjutnya Ya :
Spoiler for Thread Yang Lain:
0
86.9K
Kutip
1.3K
Balasan
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
925.1KThread•90.8KAnggota
Urutkan
Terlama
Komentar yang asik ya