AboeyyAvatar border
TS
Aboeyy
KESALAHAN PERSEPSI TENTANG LCD

Banyak orang menganggap dan menyarankan agar tidak membersihkan layar LCD TV / Monitor dengan benda kasar dan keras serta menggunakan bahan kimia, karena katanya dapat merusak LCD. Hal ini keliru, sebab LCD bagian luar itu adalah lapisan sejenis plastik yang terpisah dari LCD itu sendiri. Kalau pun rusak, maka yang rusak hanya bagian plastik luar itu dam tidak merusak LCD-nya. Setiap kali layar LCD saya kotor, saya selalu membersihkan dengan alkohol. Hasilnya benar2 bersih, dan LCD tidak pernah rusak. Plastik bagian luar LCD itu terbuat dari plastik berkualitas yang tidak mudah tergores kalau hanya digosok dengan kain kasar dan keras sekalipun.
Diubah oleh Aboeyy 31-08-2013 23:49
0
4K
12
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Hardware Computer
Hardware ComputerKASKUS Official
31KThread9.4KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.