Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

kezametsukiAvatar border
TS
kezametsuki
CARA KALIBRASI HYGROMETER
Hygrometer adalah alat pengukur kelembaban dalam dry box kamera
CARA KALIBRASI HYGROMETER
Peralatan:
1.1 tutup botol aqua/sendok
2. garam dapur
3. air matang
4. kontainer box/ plastik
5. hygrometer
6. pensil dan buku


cara pelaksanaan
1. masukkan garam ke tutup botol aqua/ sendok
2. tambahkan 1 sendok makan air hingga garam menggumpal (bukan mencair)
3. masukkan tutup botol plus garam dan hygrometer ke kontainer box, dan tutup rapat.
4. taruh di suhu ruangan minimal 27*c selama minimal 8 jam
5. setelah 8 jam, hygrometer yang akurat menunjukkan angka 75 persen
6. bila setelah 8 jam hygrometer anda menunjukkan lebih atau kurang dari 75%, tolong dicatat dan di ingat2 berapa persen + atau - nya

misal di hygrometer menunjukkan 70%, maka anda menambahkan 5%

ada beberapa hygrometer analog yang bisa disetel dengan obeng, ada yang tidak.
CARA KALIBRASI HYGROMETER
sy mencoba pada hygrometer exoterra dan kurang akurat, kelebihan 5% persen.
Quote:

Quote:

Diubah oleh kezametsuki 31-07-2013 12:45
tata604
tata604 memberi reputasi
1
13.5K
2
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Photography
PhotographyKASKUS Official
14.2KThread4.5KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.