Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

cheffzbrosAvatar border
TS
cheffzbros
[Pengalaman Pribadi-2] Install .Net Framework 3.5 Offline Di Windows 8
Saya menemukan solusi untuk menginstall Net Framework 3.5 secara offline, berhubung koneksi internet di daerah saya sangat lambat dan banyak putusnya. Hari ini saya menginstal laptop baru, pelanggan saya meminta saya untuk menginstall 2 OS, satu Ubuntu 12.10 dan satunya lagi Windows 8 by Request.

Masalah timbul saat saya hendak menginstall CorelDraw X6, ternyata system Windows 8 tidak mengikutsertakan .Net Framework 3.5, menurut Bunda Google .Net Framework 3.5 sudah ada dalam DVD Windows 8 cuman setup Windows 8 tidak menginstalkannya. Cara install .Net Framework 3.5 secara manual adalah sebagai berikut :

  • Masukan kembali DVD OS Windows 8 Anda
  • Masuk ke folder system32 : C:\Windows\System32
  • Cari file cmd.exe
  • Klik kanan file tersebut dan klik Run as Administrator
  • Jika sudah muncul jendela cmd ketikan perintah ini


DISM.exe /Online /enable-feature /featurename:NetFX3 /Source:H:\sources\sxs /LimitAccess

Tanda H yang berwarna merah merupakan lokasi DVD Drive Anda. Bila sudah selesai anda ketik, tekan enter, tunggu proses hingga 100%

Semoga Pengalaman saya ini dapat membantu Agan dan Sist sekalian... emoticon-Smilie
Blog : sastrakom.blogspot.com
Diubah oleh cheffzbros 14-05-2013 02:32
0
3.8K
8
Thread Digembok
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Computer Stuff
Computer StuffKASKUS Official
50.5KThread9.2KAnggota
Urutkan
Terlama
Thread Digembok
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.