Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

itongkaskusAvatar border
TS
itongkaskus
[KOMPETISI AKSI BUMI] COB (Clean On The Beach)
emoticon-Blue Guy Cendol (L)Hay Agan & Sist emoticon-Kiss



Tau dong bahwa Tanggal 22 April merupakan Hari Bumi Dunia. Hari ini diadakan untuk meningkatkan kesedaran dan penghargaan kepada alam sekitar. Pertubuhan Bangsa-Bangsa Bersatu juga meraikan Hari Bumi, yang dimulakan oleh John McConnell pada 1969
Spoiler for dari eikipedia:


Sehubungan dengan ini, disini ane mo ceritain aksi kami yang mudah mudahan bisa menginspirasi agar kita makin cinta dengan bumi dan menjaga nya emoticon-Cendol (S)

Quote:

Spoiler for no repost:


"Kebersihan di masa sekarang adalah Keindahan dimasa depan"
"Jagalah Pantai Untuk Hidupmu"

dua slogan itu yang kami usung dalam menyelenggarakan aksi bersih pantai ini.

Tujuan dilaksanakannya COB (Clean On The Beach) ini sendiri adalah sebagai aksi nyata kepedulian kami pada lingkungan. dengan harapan semoga kegiatan ini dapat bermanfaat bagi kami, lingkungan, dan kita semua.
pantai menjadi bersih dan indah, masyarakat sekitar dan orang orang jadi terinspirasi dan ikut berpartisipasi menjada lingkungan, wisatawan menjadi lebih suka berkunjung, dan berbagai manfaat positif tentunya.

Pukul 06.00 (jam 6 pagi)peserta dari Pasty dan Kaskus Regional Cilacap serta Kaskus Regional Banyumas mulai berkumpul di pantai teluk penyu cilacap tepat nya di depan Benteng Pendem. diawali dengan doa bersama, kemudian pembagian alat bantu bersihpantai seperti karung dan sarung tangan. para peserta di beri pengarahan sebelum mulai menyusuri pantai untuk aksi kebersihan.
pukul 07.30 dipimpim oleh saudari tika selaku ketua panitia , semua peserta mulai menyusuri pantai dari ujung selatan pantai teluk penyu, terus ke arah utara hinga tower pantai sebagai batasan nya.
mungkin memang melelahkan, tapi dengan semangat kebersamaan kita dan rasa sadar akan pentingnya menjaga bumi ini, kegiatan bisa berjalan lancar dan justru menyenangkan buat kami smua.
Akhirnya pukul 12.30 kegiatan ini selesai. dan saatnya beristirahat kemudian makan bersama.

untuk detail acaranya, monggo gan, langsung aja kita liat foto foto beserta video yang telah kami dokumentasikan emoticon-I Love Kaskus (S)
Quote:

Quote:

Begitu gan yang bisa ane critain,
semoga bisa menginspirasi kita biar makin peduli dengan bumi kita ini
emoticon-Peaceemoticon-I Love Kaskus (S)emoticon-I Love Kaskus (S)emoticon-Peace

0
5.5K
38
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Green Lifestyle
Green LifestyleKASKUS Official
3KThread3KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.