- Beranda
- The Lounge
Cara Memilih Jas Hujan Berkualitas Untuk Aman Dari Hujan Deras
...
TS
AIeRiqwan
Cara Memilih Jas Hujan Berkualitas Untuk Aman Dari Hujan Deras
Quote:
Quote:
HT Ke 56 / 18 January 2013
Quote:
Hujan sudah datang bahkan banjirpun sudah melanda, jadi anda harus persiapkan jas hujan yang akan melindungi anda pada saat bermotor dan hujan. Namun anda harus tahu memilih jas hujan berkualitas agar anda tidak harus selalu mengganti jas hujan anda. Memilih jas hujan bukan persoalan sepele karena jika jas hujan tidak berkualitas maka anda bisa mendapatkan masalah seperti kecelakaan atau masalah lainnya.
Quote:
Di bawah ini adalah cara memilih jas hujan berkualitas yang mungkin dapat membantu anda.
Quote:
Quote:
Quote:
Quote:
Quote:
1. Model Ponco
Model ini sebenarnya bisa saja anda pilih namun jika anda tidak hati-hati karena bagian belakang tanpa jahitan akan terbawa angin sehingga kemungkinan besar jas hujan bisa tertarik oleh rantai motor dan juga dapat menghalangi pandangan pengguna jalan yang ada di belakang anda. Jika hujan dari samping maka air hujan bisa masuk lewat sela-sela jas hujan karena bagian samping tidak di jahit hanya dihubungkan dengan kancing saja.
Model ini sebenarnya bisa saja anda pilih namun jika anda tidak hati-hati karena bagian belakang tanpa jahitan akan terbawa angin sehingga kemungkinan besar jas hujan bisa tertarik oleh rantai motor dan juga dapat menghalangi pandangan pengguna jalan yang ada di belakang anda. Jika hujan dari samping maka air hujan bisa masuk lewat sela-sela jas hujan karena bagian samping tidak di jahit hanya dihubungkan dengan kancing saja.
Quote:
Quote:
2. Berbahan PVC
Bahan PVC atau polyvinyl chloride adalah bahan jas hujan yang kedap air sehingga mampu melindungi anda secara utuh tanpa ada peresapan air hujan seperti bahan plastik biasa atau parasut. Sehingga dengan bahan PVC ini maka anda bisa terlindungi dari air hujan sampai tujuan anda.
Bahan PVC atau polyvinyl chloride adalah bahan jas hujan yang kedap air sehingga mampu melindungi anda secara utuh tanpa ada peresapan air hujan seperti bahan plastik biasa atau parasut. Sehingga dengan bahan PVC ini maka anda bisa terlindungi dari air hujan sampai tujuan anda.
Quote:
Quote:
3. Pilih Press
Jangan memilih jas hujan yang di jahit karena air hujan bisa meresap lewat bekas jahitan. Pilihlah jas hujan yang di press karena lebih aman dari rembesan air.
Jangan memilih jas hujan yang di jahit karena air hujan bisa meresap lewat bekas jahitan. Pilihlah jas hujan yang di press karena lebih aman dari rembesan air.
Quote:
Quote:
4. Resleting Mantap dan kuat
Jas hujan yang memakai resleting kecil akan mudah rusak karena seringnya jas hujan di buka dan di pakai dan biasanya dipakai secara tergesa-gesa sehingga peluang kerusakan resleting bisa terjadi. Pilihlah jas hujan yang memiliki resleting yang kuat. Resleting dari plastik atau dari besi biasanya mudah rusak, resleting plastik mudah patah sedangkan resleting besi mudah berkarat. Pilihlah resleting yang kuat serta terbuat dari tembaga atau kuningan. Resleting ini tidak mudah rusak.
Jas hujan yang memakai resleting kecil akan mudah rusak karena seringnya jas hujan di buka dan di pakai dan biasanya dipakai secara tergesa-gesa sehingga peluang kerusakan resleting bisa terjadi. Pilihlah jas hujan yang memiliki resleting yang kuat. Resleting dari plastik atau dari besi biasanya mudah rusak, resleting plastik mudah patah sedangkan resleting besi mudah berkarat. Pilihlah resleting yang kuat serta terbuat dari tembaga atau kuningan. Resleting ini tidak mudah rusak.
Quote:
Quote:
Quote:
5. Warna Terang
Jas hujan yang berwarna tidak terang akan bisa menyebabkan pengendara lain tidak melihat anda bila hujan deras. Pilihlah jas hujan yang berwarna terang danbisa memantulkan cahaya. Pilihlah jas hujan yang berwarna kuning, merah, biru atau warna lainnya yang sangat mudah dilihat walaupun hujan deras sekalipun.
Jas hujan yang berwarna tidak terang akan bisa menyebabkan pengendara lain tidak melihat anda bila hujan deras. Pilihlah jas hujan yang berwarna terang danbisa memantulkan cahaya. Pilihlah jas hujan yang berwarna kuning, merah, biru atau warna lainnya yang sangat mudah dilihat walaupun hujan deras sekalipun.
Quote:
Quote:
Quote:
6.Bahan Kuat
Salah satu kriteria jas hujan berkualitas adalah bahannya kuat artinya tidak mudah robek, meskipun jas hujan anda tidak tertembus air, resletingnya bagus dan berwarna terang namun jika tidak kuat maka anda akan selalu mengganti jas hujan anda. Sebaiknya bahan kuat juga perlu anda perhitungkan dan bisa menjadi lebih efisien.
Salah satu kriteria jas hujan berkualitas adalah bahannya kuat artinya tidak mudah robek, meskipun jas hujan anda tidak tertembus air, resletingnya bagus dan berwarna terang namun jika tidak kuat maka anda akan selalu mengganti jas hujan anda. Sebaiknya bahan kuat juga perlu anda perhitungkan dan bisa menjadi lebih efisien.
Quote:
Semoga paparan kami tentang cara memilih jas hujan berkualitas dapat membantu anda.
Quote:
Quote:
Tips Agar Sepatu tidak Basah Saat Hujan
Quote:
Mungkin anda adalah seorang pekerja yang tidak lepas dengan urusan transportasi dan harus memakai pakaian lengkap termasuk harus memakai sepatu tidak basah , namun anda biasa terkendala dengan cuaca seperti hujan. Apalagi pada saat anda kehujananan dan kebetulan anda memakai sepatu karena anda adalah orang kantoran maka hal itu adalah suatu bencana bagi anda karena sepatu anda pasti akan basah.
Tips agar sepatu tidak basah saat hujan adalah hal yang akan kami bahas selanjutnya. Memang sangat menjengkelkan pada saat anda sudah rapi dan anda menuju ke kantor dengan memakai kendaraan bermotor dan tiba-tiba hujan deras. Dengan menggunakan mantel maka pakaian anda tidak basah, namun bagaimana dengan sepatu anda ?
Tips agar sepatu tidak basah saat hujan adalah hal yang akan kami bahas selanjutnya. Memang sangat menjengkelkan pada saat anda sudah rapi dan anda menuju ke kantor dengan memakai kendaraan bermotor dan tiba-tiba hujan deras. Dengan menggunakan mantel maka pakaian anda tidak basah, namun bagaimana dengan sepatu anda ?
Quote:
Untuk melindungi sepatu anda tidak basah saat hujan maka sebaiknya :
Quote:
1. Sediakan Kantong Plastik
Cara praktis tanpa mengeluarakan uang banyak adalah menyediakan kantong plastik. Mungkin kantong plastik atau biasa disebut dengan kresek biasanya anda hanya gunakan untuk menampung sesuatu atau menampung sampah. Namun kantong plastik bisa juga digunakan untuk menampung sepatu anda jika terjadi hujan. Sebaiknya anda selalu menyediakan kantong plastik di kendaraan motor anda. Jika hujan anda cukup memasukkan sepatu anda ke dalam kantongan dan anda bisa bertelanjang kaki untuk melanjutkan perjalanan meskipun kaki anda akan kedinginan. Anda juga bisa membawa sandal jepit dalam kantongan dan anda mengeluarkan sandal jepit anda dan memasukkan sepatu anda ke dalam kanting plastik. Meski sedikit ribet namun sangat membantu agar sepatu tidak basah saat hujan.
Cara praktis tanpa mengeluarakan uang banyak adalah menyediakan kantong plastik. Mungkin kantong plastik atau biasa disebut dengan kresek biasanya anda hanya gunakan untuk menampung sesuatu atau menampung sampah. Namun kantong plastik bisa juga digunakan untuk menampung sepatu anda jika terjadi hujan. Sebaiknya anda selalu menyediakan kantong plastik di kendaraan motor anda. Jika hujan anda cukup memasukkan sepatu anda ke dalam kantongan dan anda bisa bertelanjang kaki untuk melanjutkan perjalanan meskipun kaki anda akan kedinginan. Anda juga bisa membawa sandal jepit dalam kantongan dan anda mengeluarkan sandal jepit anda dan memasukkan sepatu anda ke dalam kanting plastik. Meski sedikit ribet namun sangat membantu agar sepatu tidak basah saat hujan.
Quote:
2. Sediakan Sarung Sepatu Hujan
Nah untuk tips berikut adalah anda harus membeli atau menyediakan sarung sepatu hujan. Alat ini memang khusus didesain untuk melindungi sepatu saat hujan agar tidak basah.
Fungsi Sarung Sepatu Hujan atau Jas Sepatu :
- Melindungi sepatu dari air hujan
- Debu
- Sinar UV matahari
- Lumpur
- Fashion
Anda tidak perlu melepas sepatu anda, cukup anda memakai sarung sepatu hujan ini sehingga sepatu anda aman dari hujan tanpa melepas sepatu anda. Semoga tips ini bermanfaat bagi anda.
Nah untuk tips berikut adalah anda harus membeli atau menyediakan sarung sepatu hujan. Alat ini memang khusus didesain untuk melindungi sepatu saat hujan agar tidak basah.
Fungsi Sarung Sepatu Hujan atau Jas Sepatu :
- Melindungi sepatu dari air hujan
- Debu
- Sinar UV matahari
- Lumpur
- Fashion
Anda tidak perlu melepas sepatu anda, cukup anda memakai sarung sepatu hujan ini sehingga sepatu anda aman dari hujan tanpa melepas sepatu anda. Semoga tips ini bermanfaat bagi anda.
Quote:
Quote:
Quote:
Quote:
0
82.4K
Kutip
1K
Balasan
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
924.9KThread•90.1KAnggota
Urutkan
Terlama
Komentar yang asik ya