Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

ruch.verAvatar border
TS
ruch.ver
AS Keluarkan Peringatan Atas Huawei Dan ZTE
Quote:


Perusahaan telekomunikasi Cina Huawei dan ZTE merupakan ancaman keamanan bagi AS, demikian hasil penyelidikan sebuah panel kongres.

Dalam laporan yang akan dipublikasikan hari ini, panel juga merekomendasikan agar kedua perusahaan itu harus dilarang melakukan merger dan akuisisi di AS.

Berdasarkan hasil penyelidikan, Huawei dan ZTE gagal meredakan kekhawatiran akan hubungan mereka dengan pemerintah serta militer Cina.

Kedua perusahaan tersebut termasuk dalam kelompok produsen peralatan jaringan telekomunikasi terbesar di dunia.

"Cina memiliki alat, kesempatan dan motif untuk menggunakan kedua perusahaan telekomunikasi itu untuk tujuan-tujuan jahat," kata komite penyelidik dalam laporan mereka.

"Berdasarkan informasi yang rahasia mau pun tidak rahasia, Huawei dan ZTE tidak bisa dipercaya bebas dari pengaruh negara asing dan karenanya merupakan ancaman keamanan bagi Amerika Serikat serta sistem kita."

Baik Huawei dan ZTE telah menyangkal dugaan tersebut.
Dugaan spionase

Huawei didirikan oleh Ren Zhengfei, mantan anggota Tentara Pembebasan Rakyat pada 1987.

Setelah perusahaan itu menjadi salah satu pemain global terbesar di sektor tersebut, kekhawatiran akan hubungannya dengan militer Cina sering muncul.

Ada banyak dugaan dan kecurigaan bahwa Huawei membantu Cina mengumpulkan informasi dari negara-negara dan perusahaan asing, tuduhan yang telah dibantai oleh perusahaan itu.

Tahun lalu, panel keamanan AS menolak keinginan Huawei untuk membeli sistem perusahaan komputer Amerika 3Leaf.

Awal tahun ini, bersama ZTE, perusahaan itu menghadapi tuduhan bahwa peralatan mereka dipasang dengan kode-kode untuk mengirim informasi sensitif ke Cina.

Eksekutif senior dari kedua perusahaan membantah tuduhan-tuduhan itu saat bertemu anggota parlemen AS September lalu.

http://www.bbc.co.uk/indonesia/dunia...iwarning.shtml

isu politik buat ngelindungin produk lokalemoticon-Cape d... (S)
0
4.4K
30
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita Luar Negeri
Berita Luar NegeriKASKUS Official
79.3KThread11.2KAnggota
Urutkan
Terlama
GuestAvatar border
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.