Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

MamikikoAvatar border
TS
Mamikiko
Musik Mampu Mempengaruhi Kecerdasan Anak
[CENTER][/CENTER]

Salah satu cara untuk membangun mental dan fondasi emosional anak adalah dengan mengajarkannya bermain alat musik. Banyak hasil penelitian yang menyebutkan musik mampu memberikan pengaruh yang sangat bagi kecerdasan anak. Pengaruh musik terhadap kecerdasan anak tidak hanya dilakukan dengan memainkan instrumen, mendengarkan musik yang baik juga dapat mengaktifkan otak untuk bekerja.

Pada tahun 2009, sebuah penelitian yang dilakukan oleh The Journal of Neurosience menemukan bahwa musik mampu mempengaruhi struktur dan fungsi otak pada area auditori, sensorimotor dan area integrasi multimodal. Penelitian ini juga menemukan bahwa anak yang berlatih bermain musik memiliki kemampuan motorik yang halus serta memiliki kemampuan untuk membedakan bunyi yang lebih baik dari anak yang tidak berlatih bermain musik.

Masih ada beberapa hasil penelitian lain mengenai pengaruh musik terhadap anak. Yang pertama adalah studi yang dilakukan di Amerika, hasil studi tersebut mengemukakan bahwa anak ketika berumur 3-4 tahun lalu diberikan les piano dasar selama 6 bulan, mereka cenderung memiliki IQ 34% lebih baik dari anak yang diberikan les komputer.
Yang kedua adalah sebuah riset yang dirilis oleh The Journal Brain. Jurnal tersebut menyebutkan bahwa anak yang berlatih musik selama 1 tahun cenderung memiliki kemampuan memori, verbal, berbahasa, visuospasial, matematika dan IQ yang lebih baik dari anak biasa.

Semoga bermanfaat Ibu emoticon-Smilie emoticon-Smilie emoticon-Smilie
0
1.3K
10
Thread Digembok
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Kids & Parenting
Kids & ParentingKASKUS Official
4.1KThread5KAnggota
Terlama
Thread Digembok
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.