.:: WELCOME TO OFFICIAL K-TOUCH LOTUS W700 LOUNGE ::.
~ SEKILAS TENTANG K-TOUCH LOTUS W700 ~
K-Touch W700merupakan ponsel android pertama dari K-Touch yang masuk Indonesia. Tidak nanggung - nanggung Spesifikasi W700 ini dibenamkan processor berkekuatan 1 Ghz Dual Core ARM Cortex-A9 & GPU Nvidia Tegra 2 dengan RAM 512 MB plus memori internal 8GB yang bisa diperbesar dengan memori eksternal up to 32GB.
K-Touch juga tetap memperhatikan fitur - fitur terkini pada ponsel android pada umumnya seperti WiFi Hotspot, GPS, Kamera 5 MP AF bisa merekam video kualitas HD & kamera depan VGA 0.3 MP untuk video call dengan aplikasi pihak ketiga. Display dari W700 ini lumayan lega sebesar 3,8 inchi dengan kerapatan pixel 480x800. Sistem Operasi W700 ini masih menganut android Froyo 2.2, namun sudah tersedia versi custom ROM Gingerbread 2.3.4
Berikut ini adalah List brand OEM selain K-touch Lotus W700
Handset
Batre 2 buah
Charger
Earphone
Kabel data
Buku manual berbahasa Indonesia
Kartu garansi
Kartu XL Ampuh free 3 bulan Internet (Optional)
Pic for "Kelengkapan Paket"
Spoiler for Unboxing Photo K-Touch W700:
Spoiler for Unboxing Photo Wellcom A100:
Hasil test videonya
Spoiler for Test Video:
Hasil Test Kamera
Spoiler for Indoor Test Cam:
Spoiler for Outdoor Test Cam:
The Rocket Rocks
Performance K-Touch Lotus W700
Spoiler for Hasil Test Quadrant dan Neocore:
Spoiler for Video Hasil Test Quadrant Wellcom A100:
Spoiler for Hasil review - test quadrant by phone tutorial:
Hasil test benchmark dengan menggunakan Quadrant Standard Edition berhasil mendapatkan skor 2070. Sementara ketika diuji performanya dengan Antutu Benchmark berhasil memperoleh skor yang cukup tinggi yaitu di angka 5162. Perolehan skor benchmark W700 bahkan telah mengungguli HTC Evo 3D dan Tablet Amazon Kindle Fire. Dan i grafik skor dapat dilihat juga bahwa W700 ternyata hanya terpaut tipis dengan skor yang dihasilkan oleh LG Optimus 2X.
Spoiler for Hasil review - test quadrant by agan Hoshigami:
Hasil test benchmark dengan menggunakan Quadrant Standard Edition berhasil mendapatkan skor 3126.
Sementara ketika diuji performanya dengan Antutu Benchmark berhasil memperoleh skor yang cukup tinggi yaitu di angka 5162.
Spoiler for Hasil review - test Neocore by agan Hoshigami:
Spoiler for Video Hasil Test Neocore Wellcom A100::
Racun Dasyat
Keunggulan K-Touch Lotus W700
Spoiler for plus:
NVIDIA Tegra 2: Dual Core Processor 1GHz ARM Cortex-A9 (seri Cortex terbaru)
Dual Camera, Front 0,3 MP Video Call & Back 5 MP Video HD
Akses Internet Kecepatan 3G HSDPA, 14,4 Mbps, HSUPA, 5,76 Mbps
Layar IPS Display 480 x 800 pixels, 3.8 inches (~246 ppi pixel density) 16 juta warna
Fitur Hot Swap untuk microSD
Harga sangat terjangkau untuk fitur tergolong mewah dibandingkan harga sekelas
Memory internal 8GB (yg bisa digunakan untuk instal aplikasi 1,8GB), RAM 512MB
Sound Chipset-nya Wolfson Audio Chip WM8994E (chipsetnya Samsung Galaxy S)
Asahi Glass Hardness Level 7 ([URL=" http://www.kaskus.co.id/showpost.php?p=707730385&postcount=2641"]Video Pengetesan[/URL])
Kualitas casing sama persis dgn E71 (polymer keras yg berat dan stainless steel pada tutup batere)
Quadrant 3000-an dan neocore 56-an
Multitouch hingga 5 titik sentuh
Kekurangan K-Touch Lotus W700
Spoiler for minus:
OS mentok di Gingerbread
Kamera belakang tidak memiliki Flash Led
Bobot HH lumayan berat yaitu 150 gram (dan cenderung licin)
Speaker bawaan suaranya lemah. headset bawaan terbalik kanan-kirinya.