- Beranda
- Airsoft Indonesia
Hi-capa owner showcase!
...
TS
Gilasenjata
Hi-capa owner showcase!
Alooo agan2 owner Hi-capa, mari tampilkan koleksi agan disini
Hi-capa
2011 (Hi-capa) Pistol
Mohon maaf sebelumnya, sejarah singkat ini ditulis berdasarkan sedikit sumber, jadi mungkin kurang lengkap atau mungkin ada kesalahan dalam penulisannya. Penulis mengharapkan kritik, saran, dan tambahan dari tulisan ini.
Awal mula desain pistol ini adalah pistol model 1911. Sebuah model pistol yang sangat dikenal di dunia. Pada tahun 1980, Virgil Tripp, seorang pembuat senapan ringan dan masinis, mulai membangun 1911 khusus yang dibuat untuk kompetisi seperti USPSA/IPSC. Tak berapa lama kemudian ia mulai memproduksi part-part untuk 1911, dengan nama perusahaan Tripp Research, Inc. Sebagian besar part buatannya digunakan oleh juara menembak saat itu Chip Mc Cormick.
Sekitar tahun 1991, engineer dan ahli CAD, Sandy Strayer bergabung dengan Tripp Research, Inc. Tripp dan Strayer merevolusi model 1911 dengan membuat modular hi-capacity frame 1911 untuk para penembak IPSC. Sementara itu Para Ordnance juga telah memiliki hi-capacity 1911 di pasaran, dengan steel frame. Modular frame dibuat dari fiber-reinforced plastic yang dikombinasikan dengan trigger guard, grip, dan integrated magwell. Desain ini menghasilkan bobot yang setengah kali lebih ringan dibanding steel frame. Tripp dan Strayer pun memegang hak paten bersama atas modular frame 2011. Mereka pun mengubah nama perusahaan menjadi Strayer-Tripp, Inc. (STI).
Pada Juni 1994, Sandy Strayer meninggalkan STI, dan mendirikan Strayer Voigt, Inc. (SVI), yang sekarang bersaing dengan STI. Pada bulan November 1994, Dave dan Shirley Skinner, pemilik sebuah perusahaan elektronik bernama Tessco, Inc. masuk dan terlibat dalam STI bersama Virgil Tripp. Awal 1997, Skinner melengkapi penawaran mereka untuk STI dari Tripp dan mengganti nama perusahaan menjadi STI International, Inc. Sedangkan Virgil Tripp sendiri mendirikan perusahaan baru dengan nama Tripp Research, Inc.
Saat ini STI telah memproduksi berbagai macam pistol dengan basis modular frame 2011. Perusahaan inipun telah mengekspor produknya ke berbagai Negara yang mana lebih banyak digunakan untuk kompetisi.
Sumber:
1.\thttp://en.wikipedia.org/wiki/STI_International
2.\thttp://www.stiguns.com/History.php
Hi-capa
Quote:
2011 (Hi-capa) Pistol
Mohon maaf sebelumnya, sejarah singkat ini ditulis berdasarkan sedikit sumber, jadi mungkin kurang lengkap atau mungkin ada kesalahan dalam penulisannya. Penulis mengharapkan kritik, saran, dan tambahan dari tulisan ini.
Awal mula desain pistol ini adalah pistol model 1911. Sebuah model pistol yang sangat dikenal di dunia. Pada tahun 1980, Virgil Tripp, seorang pembuat senapan ringan dan masinis, mulai membangun 1911 khusus yang dibuat untuk kompetisi seperti USPSA/IPSC. Tak berapa lama kemudian ia mulai memproduksi part-part untuk 1911, dengan nama perusahaan Tripp Research, Inc. Sebagian besar part buatannya digunakan oleh juara menembak saat itu Chip Mc Cormick.
Sekitar tahun 1991, engineer dan ahli CAD, Sandy Strayer bergabung dengan Tripp Research, Inc. Tripp dan Strayer merevolusi model 1911 dengan membuat modular hi-capacity frame 1911 untuk para penembak IPSC. Sementara itu Para Ordnance juga telah memiliki hi-capacity 1911 di pasaran, dengan steel frame. Modular frame dibuat dari fiber-reinforced plastic yang dikombinasikan dengan trigger guard, grip, dan integrated magwell. Desain ini menghasilkan bobot yang setengah kali lebih ringan dibanding steel frame. Tripp dan Strayer pun memegang hak paten bersama atas modular frame 2011. Mereka pun mengubah nama perusahaan menjadi Strayer-Tripp, Inc. (STI).
Pada Juni 1994, Sandy Strayer meninggalkan STI, dan mendirikan Strayer Voigt, Inc. (SVI), yang sekarang bersaing dengan STI. Pada bulan November 1994, Dave dan Shirley Skinner, pemilik sebuah perusahaan elektronik bernama Tessco, Inc. masuk dan terlibat dalam STI bersama Virgil Tripp. Awal 1997, Skinner melengkapi penawaran mereka untuk STI dari Tripp dan mengganti nama perusahaan menjadi STI International, Inc. Sedangkan Virgil Tripp sendiri mendirikan perusahaan baru dengan nama Tripp Research, Inc.
Saat ini STI telah memproduksi berbagai macam pistol dengan basis modular frame 2011. Perusahaan inipun telah mengekspor produknya ke berbagai Negara yang mana lebih banyak digunakan untuk kompetisi.
Sumber:
1.\thttp://en.wikipedia.org/wiki/STI_International
2.\thttp://www.stiguns.com/History.php
tien212700 dan 7 lainnya memberi reputasi
6
303K
Kutip
5.4K
Balasan
Komentar yang asik ya
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Airsoft Indonesia
1.5KThread•2.2KAnggota
Urutkan
Terlama
Komentar yang asik ya