Quote:
Quote:
Jurig Escape merupakan salah satu game horor buatan anak Indonesia. Sekilas game ini mirip dengan game buatan Amerika Left For Dead. Walaupun buatan lokal namun dari segi tampilan tak kalah dengan game-game buatan vendor internasional tapi tetap saja ada kekurangannya, seperti gerakan mouse yang begitu peka dan gerakan yang masih kaku, namun di balik kekurangannya itu semua game horor ini layak untuk sobat mainkan. Oh ya! game ini buatan kaskuser dengan nickname vadot (thanks gan atas gamenya, cendol tuk agan minus bata).
Game ini berkisah tentang seorang murid siswi dari SMU Harapan 5 Bandung yang terkurung di sekolahnya yang angker. Dan tokoh utama ini harus mengumpulkan jiwa-jiwa yang sesat dengan membunuh hantu yang muncul untuk dapat keluar dari sekolah anger tersebut. Di awal permainan, sang tokoh utama dibekali senjata sejenis revolver yang digunakan untuk menembak hantu-hantu yang muncul dalam game ini. Ingin merasakan game horor ala Indonesia? Download dan mainkan game Jurig Escape ini!
Quote:
Quote:
ini linknya buat yg ga jalan!!
[url]http://www.media*fire..com/?mqmzdknqw1y[/url] ilangin * sama "." di sebelum "com"
dari para juragan:
Quote:
Original Posted By killua.zaoldeck►cewenya bikin baik gan
ane uda pernah maen