Vespa_merahAvatar border
TS
Vespa_merah
Info: Inova-Avanza-Xenia hati hati ban cadangan anda hilang!
Info untuk anda pemilik mobil Inova, Avanza juga Xenia.




Seorang pengguna mobil avanza dikejutkan ketika mencuci mobilnya dan menyadari bahwa ban cadangan mobilnya lenyap.
Kok bisa padahal untuk menurunkan ban cadangan ada baut yang perlu di longgarkan dan posisi baut tersebut ada di dalam kabin belakang



Ternyata mudah saja bagi maling ban cadangan untuk mencuri ban cadangan mobil kesayangan anda.

Karena mekanisme penguncian ban cadangan mengandalkan tekanan anginnya untuk menghimpit dirinya sendiri pada tempatnya, pencuri hanya tinggal menggembosi ban cadangan anda. Ketika tidak ada lagi tekanan angin pada ban, dengan sendirinya pengaman ban cadangan menjadi longgar dan dapat dengan mudah di dapat lepaskan.

Bengkel menyarankan merantai ban cadangan ke arah gardan untuk menghindari ban cadangan di ambil pencuri.

Thanks, semoga bermanfaat.
Salam

Perhatian, thread ini bukan di tujukan untuk mendiskreditkan pihak manapun. Hanya sebagai info.
Baik TAM maupun DAI telah berhasil memberikan produk yang baik dan berharga ekonomis.
emoticon-Shakehand2
Tolong komen nya dan jika bermanfaat TS tidak menolakemoticon-Blue Guy Cendol (L)
0
20.2K
163
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
923KThread83KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.