Entertainment
Pencarian Tidak Ditemukan
KOMUNITAS
link has been copied
482
KASKUS
51
244
https://www.kaskus.co.id/thread/000000000000000004993562/genre-gothic-metal--goth-doom-symphonic-goth-goth-black-dll
Selamat datang di official thread of Gothic Metal genre and all its subgenres :o mari kita bicarakan tentang segala sesuatu yang berhubungan tentang Gothic Metal, dari musik, band, subgenre, scene lokal, scene internasional, gigs.. mau ngomongin vokalis Gothic Metal yang cakep-cakep juga silakan :o yang mau ngasi review atau ngasi link juga welcome, asal baca dulu Forum Music Rules & Index ayway..
Lapor Hansip
13-08-2010 16:44

[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~

Selamat datang di official thread of Gothic Metal genre and all its subgenresemoticon-Embarrassment

mari kita bicarakan tentang segala sesuatu yang berhubungan tentang Gothic Metal, dari musik, band, subgenre, scene lokal, scene internasional, gigs..
mau ngomongin vokalis Gothic Metal yang cakep-cakep juga silakan emoticon-Embarrassment

yang mau ngasi review atau ngasi link juga welcome, asal baca dulu Forum Music Rules & Index [please read]

ayway..selamat bergabung di thread ini emoticon-Kiss emoticon-Peluk





Frequently Asked Questions (FAQ)


Q : What is Gothic?
A : SECARA garis besarnya, gothic adalah nama suatu periode yang berkisar pada tahun 1150-1500 M di Eropa, tepatnya di Eropa Utara. Pada era ini, terjadi perkembangan besar-besaran di bidang karya seni, sastra dan arsitektur di mana perkembangan karya-karya tersebut umumnya dipengaruhi oleh tema-tema religius.

Quote:Original Posted By goaty
bs ditambahin dikit bang margera, Goths itu sndiri juga nama sbuah suku di East Germany, yg budayanya dr Literatur, Art, dll menginspirasi the so called "goths movement" in UK..juga gothic metal in general...CMIIW emoticon-Embarrassment




Q : lalu, apakah itu musik Gothic Metal ??

A : Menurut saya, Gothic Metal adalah sebuah genre crossover antara Heavy Metal, Doom Metal, dan Goth Music itu sendiri. Gothic Metal sendiri pertama kali berkembang di UK & Eropa pada awal tahun 1990. Di UK, perkembangan Gothic Metal ditandai dengan adanya "The Peaceville Trio" yaitu Anathema (dengan albumnya "Serenades") , Paradise Lost (dengan albumnya "Lost Paradise") dan My Dying Bride (dengan albumnya "Symphonaire Infernus Et Spera Empyrium") dengan banyak membawa unsur-unsur Doom Metal.

Q : Apa sih yang membedakan Gothic Metal dengan musik metal lainnya?

A : ada beberapa unsur yang merupakan "ciri khas" Gothic metal, antara lain :

- Dari sisi musik, gothic metal cenderung mempunyai tempo yang lambat (slow-tempo) yang diadopsi dari musik Doom Metal

- Banyaknya penggunaan elemen harmonis seperti keyboard atau strings yang memberikan kesan Dark, Glooomy, Spooky. Perkembangan dari gothic metal yaitu subgenre Symphonic/Gothic metal menggunakan keyboard/strings untuk memberikan kesan 'Symphonic' atau 'Operatic'

- Lirik, Gothic Metal cenderung berisikan lirik yang bertemakan Epic, Melodramatic, Romance, Horror. terkadang ditemukan juga band goth metal yang bertemakan depressive atau bahkan black humor seperti Type O Negative emoticon-Big Grin

- Vokal. Early Goth metal bands banyak mengadopsi style vokal dari Doom metal, yang berat, gelap, nge-bass gitu. ( coba dengerin suara alm. Peter Steele / Type O Negative). seiring perkembangan musik gothic metal itu sendiri, banyak yang menggabungkan growling male vocals dengan beatutiful soprano female vocals (dikenal sebagai karakter vokal 'Beauty and the Beast). Karakter vokal 'Beauty and the Beast' dapat disimak pada band Theatre of Tragedy (era Liv Kristine). Selain itu, band-band seperti Moonspell, Cradle of filth banyak menggunakan karakter vokal Shrieking / Growling a'la black metal.



mari sama-sama belajar mendalami genre musik yang satu ini. jika ada kesalahan kata / penulisan / atau info yang salah, TS minta maaf dan jangan segan untuk mengoreksi kesalahan TS emoticon-Embarrassment

[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~

"Selamat berdiskusi anak-anak", kata ibu guru Cristina Scabbia

yg mau ngeadd last.fm-nya TS : http://www.last.fm/user/tegartegar




Index

Essential Gothic Metal Albums & Videos are in post #2
Band Lists are in post #3
Some Important Links (Band Bio, Discography, Sampler) are in post #4
0
Tampilkan isi Thread
Masuk untuk memberikan balasan
musiklopedia
Musiklopedia
880 Anggota • 1.3K Threads
Halaman 14 dari 25
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
07-10-2010 13:23
Quote:Original Posted By Margera
Essential Gothic Metal Albums(by Me emoticon-Embarrassment)
in no particular order. bagi saya, inilah yang terbaik emoticon-Big Grin

The Sisters of Mercy - Vision Thing (1990)

Paradise Lost - Shades of God (1992)

My Dying Bride - Turn Loose The Swans (1993)


Type O Negative - Bloody Kisses (1993)


Theatre of Tragedy - Aegis (1998)

Anathema - Serenades (1993)


Tiamat - Wildhoney (1994)


Within Temptation - Mother Earth (2003)

Lacuna Coil - Comalies (2002)

Moonspell - Sin / Pecado (1998)

The Sins of Thy Beloved - Lake of Sorrow (1998)

Tristania - beyond The Veil (1999)

Nightwish - Century Child(2002)


Leaves' Eyes - Vinland Saga (2005)





Buat yang penasaran "Apa sih Gothic Metal?" atau pengen mendalami Gothic Metal lebih jauh, atau salah masuk thread tapi males keluar gara2 ada foto cewe cakep, adakalanya menyimak beberapa video dibawah ini..

Type O Negative - Black No. 1 (Goth/Doom)


Paradise Lost - Forever Failure emoticon-thumbsup:


My Dying Bride - The Prize of Beauty (goth/Doom)


Cradle of Filth - Nymphetamine Fix (feat. Liv Kristine ~ex. Theatre of Tragedy, Leaves' Eyes~) -- Beauty & the Beast sample


Moonspell - Night Eternal -- Gothic/Black with male vocal sample


Theatres des Vampires - Lilith Mater Inferorum (Gothic/Black Metal)


Nightwish - The Phantom of the Opera (Symphonic/Gothic Metal) what else you can expect?? emoticon-Big Grin
banyak yg merinding waktu dengerin lagu ini!


Theatres des Vampires - La Danse Macabria Du Vampire (Darkwave emoticon-Big Grin)


Within Temptation - Mother Earth (Symphonic/Gothic)


Within Temptation - Memories (lagu cinta yuhuuuu emoticon-Embarrassment)
buat cewe2 pasti langsung naksir WT nih emoticon-Big Grin


Leaves' Eyes - Elegy (modern symphonic/gothic metal)



woi TS masa album world coming down nya TYPE O NEGATIVE ga dimasukin ke album essential emoticon-Frown emoticon-Frown emoticon-Frown
itu kan masterpiece mereka *IMO emoticon-Malu

[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
07-10-2010 13:41
tanya gan emoticon-Baby Boy
dimmu borgir tu gak masuk genre ini yak?
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
07-10-2010 13:48
Quote:Original Posted By bonagunk
tanya gan emoticon-Baby Boy
dimmu borgir tu gak masuk genre ini yak?


bukan gans emoticon-Smilie
kl mau ngomongin dimmu bisa dilink dibawah emoticon-Recommended Seller

http://www.kaskus.co.id/showthread.php?t=5079911
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
07-10-2010 14:34
Quote:Original Posted By beruang.AW
bukan gans emoticon-Smilie
kl mau ngomongin dimmu bisa dilink dibawah emoticon-Recommended Seller

http://www.kaskus.co.id/showthread.php?t=5079911


thanks pencerahannya gan emoticon-Angkat Beer

---------------------------

ah ketipu emoticon-Nohope
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
12-10-2010 20:13
Sori gan baru gabung emoticon-Big Grin

Mau nanya nih kalo Amporphis tuh masuk Gothic apa nggak ya heheee.... Masih bingung nih ada yang bilang Amorphis tuh gothic dan ada yg bilang nggak...

[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
13-10-2010 18:02
maaf..delete
:maho
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
27-10-2010 17:04
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
29-10-2010 12:46
thread gothic metal kok gak terlalu rame ya?

apa penggemarnya gak terlalu banyak di kaskus? emoticon-Smilie

anyway, salam kenal gan

gw sebenernya kenal gothic metal dari semenjak kuliah, gara2 temen kost ada yg koleksi lagunya (nightwish)

cuma baru sekarang, pas gw buka file2 lama di harddisk gw

'eh ternyata ini lagu asik juga, bagus, dan keren abis!!!' emoticon-Smilie

dan mulailah gw cari2 album2 dari nightwish, epica, & Within temptation

dari ketiga itu, gw rasa telinga gw paling cocok ama Within Temptation

agan2 ada referensi band gothic lain, yg kira2 cocok ama telinga saya gak gan? emoticon-Smilie

mohon pencerahannya
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
31-10-2010 21:04
cradle of filth bukan genre black metal ya emoticon-Amazed
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
31-10-2010 21:11
Quote:Original Posted By knoxvillee
cradle of filth bukan genre black metal ya emoticon-Amazed


goth black bisa kali emoticon-Big Grin
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
31-10-2010 21:18
within temptation trmasuk kan ?
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
02-11-2010 20:03
Koq sepi-sepi aja ya....
Ada yang tau about Amorphis ga (yg update ya) emoticon-I Love Kaskus
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
04-11-2010 12:00
emoticon-I Love Indonesiaemoticon-I Love Indonesiaemoticon-I Love Indonesiaemoticon-I Love Indonesia
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
05-11-2010 00:29
Within Temptation, Nightwish (era Tarja), After Forever (RIP) dan Epica sih wajib ada di lappie ane.

Mandragora Scream, Dark Princess, Todesbonden dan Edenbridge jangan dilupain lho


twin mountains


without make up


ibu-ibu
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
11-11-2010 11:17
permisi... ada info jual kaos estatic fear ga... emoticon-Embarrassment
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
11-11-2010 12:39
misi gan ane mau masukin band goth metal lokal boleh ga? Band bandung gan, albumnya mantab, soundnya Eropa banget. ga kalah sama band luar tapi cuma diproduksi dalam bentuk CD. Kalopun ada digitalnya itu hasil nge rip hehehe
emoticon-I Love Indonesia

MALICE

[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
19-11-2010 10:52
Quote:Original Posted By tamasuicide
misi gan ane mau masukin band goth metal lokal boleh ga? Band bandung gan, albumnya mantab, soundnya Eropa banget. ga kalah sama band luar tapi cuma diproduksi dalam bentuk CD. Kalopun ada digitalnya itu hasil nge rip hehehe
emoticon-I Love Indonesia

MALICE

[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~


liriknya pakai bahasa Inggris juga ya?
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
19-11-2010 12:01
ngeramein thread nya bung tegar ahhhh

ada yg suka Lord Vampyr?
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
19-11-2010 12:50
Quote:Original Posted By yanda1408
thread gothic metal kok gak terlalu rame ya?

apa penggemarnya gak terlalu banyak di kaskus? emoticon-Smilie

anyway, salam kenal gan

gw sebenernya kenal gothic metal dari semenjak kuliah, gara2 temen kost ada yg koleksi lagunya (nightwish)

cuma baru sekarang, pas gw buka file2 lama di harddisk gw

'eh ternyata ini lagu asik juga, bagus, dan keren abis!!!' emoticon-Smilie

dan mulailah gw cari2 album2 dari nightwish, epica, & Within temptation

dari ketiga itu, gw rasa telinga gw paling cocok ama Within Temptation

agan2 ada referensi band gothic lain, yg kira2 cocok ama telinga saya gak gan? emoticon-Smilie

mohon pencerahannya


maaf TSnya lagi sibuk praktikum..jadi jarang ngupdate emoticon-Frown
cek di pageone aja gan. kalo mau yang mirip WT coba Leaves' Eyes album Vinland Saga emoticon-Recommended Seller

Quote:Original Posted By knoxvillee
cradle of filth bukan genre black metal ya emoticon-Amazed


Quote:Original Posted By MetacillA
goth black bisa kali emoticon-Big Grin


terjawab emoticon-Shakehand2
sebenernya sih CoF itu masuk extreme metal, cuma di beberapa album (nymphetamine khususnya) banyaaaaak sekali elemen Gothic Metal didalemnya.

Quote:Original Posted By Wapakalypse
within temptation trmasuk kan ?


masuk gaaaaaan emoticon-Embarrassment

Quote:Original Posted By japek
Within Temptation, Nightwish (era Tarja), After Forever (RIP) dan Epica sih wajib ada di lappie ane.

Mandragora Scream, Dark Princess, Todesbonden dan Edenbridge jangan dilupain lho


twin mountains


without make up


ibu-ibu


tumpaaaaaaaahhh emoticon-Genit:

Quote:Original Posted By Necrophagus
ngeramein thread nya bung tegar ahhhh

ada yg suka Lord Vampyr?


widiiiwwwww ada om aleks, lord vampyr lumayan suka gan. ben seangkatan sama theatres des vampires tuh emoticon-Big Grin
dulunya masih ada aroma black metalnya emoticon-Big Grin
0 0
0
[GENRE] Gothic Metal ~ Goth/Doom, Symphonic/Goth, Goth/Black, dll ~
19-11-2010 12:51
Quote:Original Posted By olga van java
cintamu palsu!!!emoticon-Mad:


aku masih setia padamu.. emoticon-Malu
*kabur takut dihajar tomo emoticon-Ngacir
0 0
0
Halaman 14 dari 25
icon-hot-thread
Hot Threads
Copyright © 2023, Kaskus Networks, PT Darta Media Indonesia