"cari nilai tinggi, kuliah di kampus favorit, dapat kerja bagus" Masih berlakukah?
huaaaahh, tiap orang punya pandangan yang berbeda sih tentang dirinya mau jadi apa dimasa yang akan datang nanti. orang tua ngomong gitu kadang supaya anaknya udah punya bayangan buat idupnya kelak, meski kan ini gak harus selalu di turuti :cystg