Inilah Perbedaan Antara Pintar, Cerdas, dan Jenius [Termasuk yang Manakah Agan ?]
IMO Orang pinter belajar dari pengalaman. Orang cerdas bawaan lahir, bisa juga disebut potensi. Makanya ada yang namanya Kecerdasan Ganda (Multiple Intellegence) . Orang jenius, mereka seperti alien memang :ngakaks . Ane sendiri belum ketemu sama orang yang bener-bener jenius.