Kenapa Egypt jadi Mesir, Greece jadi Yunani, dan Netherland jadi Belanda?
ane pernah baca sekilas ternyata diantara 4 negara dari great britain itu ga bisa danggap sama semua disebut orang inggris. orang wales, orang scotland dan orang irlandia bakal marah kalo disebut orang inggris. padahal mereka brada dalam united kingdom yang kata thread diatas disebut inggris juga.