Progres 78,65 Persen, Kereta Cepat Jakarta Bandung Diuji Coba November 2022
Di antaranya ada Superblock Halim dengan total luas area 19,2 hektar, Kotawana Karawang seluas 250 hektar, Walini Raya 1.270 hektar, dan Tegalluar 340 hektar. Sesuai dengan nama konsepnya, TOD sebagai metode pengembangan kawasan urban yang terintegrasi dengan sistem transportasi massal, mampu melay