Makasih buat agan biscuitsereal,udah buat trit khusus tentang ayam broiler.. :beer: langsung nanya ah.. untuk posisi kandang,apakah harus membujur dari timur ke barat gan..?? kalo lokasi/lahan yang didapat tidak memungkinkan untuk membuat kandang seperti itu,solusi nya apa ya gan..?? :beer: untuk...
Yang ente bold anek dah masukin catatan gan :) okeh keluar modal lebih banyak untuk sekam untuk hasil yang lebih maksimal yah. oh ya, untuk yang agan bilang sekam harus langsung diganti jika sudah basah dan banyak kotoran << diganti dibersihkan yang lama kemudian dimasukan yang baru ? ane k...
Recent Update JUST INFO : EFISIENSI PADA MASA BROODING by Agan kickthepopstar ni harga jabodetabek gan....:beer: Info harga Senin, 26 Maret 2012; Netto Tanpa Cn Jabodetabek 08-10: 17.300 10-12: 16.000 12-14: 13.900 14-16: 13.000 16-18: 12.200 18 up: 11.900 SUMBER JUST INFO : EFISIENSI PADA MASA ...
Pagi gan,,, Beberapa Pertanyaan lanjutan tentang ayam boiler dari ane : 1. Untuk Alas kandang, selain menggunakan gabah apakah ada cara lain selain menggunakan gabah & sisa gergaji ? 2. Ada kandang yg berbentuk panggung, untuk tipe kandang seperti ini, iapakah tetap menggunakan gabah untuk alasny...
No. AWB: 1785596820001 Isi Kiriman :Baterai, jellycase, antispy Nama Penerima: dion ernanda Alamat Penerima lengkap : jln. sidomukti rt 004/001 kelurahan sidomukti kecamatan lamongan. kode pos 66251 (mess pertamina) Telepon Penerima: 085221617761 1. Telpon gak direspon, gak pernah diangkat 2. Kir...
Istilah Istilah Peternakan Ayam Broiler 1. Box DOC : biasanya berisi 101-102 ekor (1-2 ekor merupakan bonus) 2. Litter : alasan yang biasanya terbuat dari sekam / jerami 3. Hanging Feeder dan Hanging Water : tempat pakan dan minum yang digantung, seperti gambar diatas gan 4. Brooder : tempat peng...
Recent Updates Analisis Peternakan Kemitraan by agan dawuk76 Peternakan dgn sistem kemitraan. Yang namanya sistem kemitraan intinya adalah : 1. Pihak Perusahaan ( yg kemudian disebut INTI ) menyediakan Bibit, Pakan, obat2an dan Vitamin serta pengawas Lapangan. 2. Pihak Peternak ( yg kemudian dis...
Lanjutan Post 7 D. Penyakit akibat protozoa 1. Berak darah (Coccidiosis) Deskripsi : Istilah koksidiosis dipakai karena penyebabnya bermacam spesies Coccidia. Penyakit ini banyak ditemukan dalam kandang bersistem Litter. Biangnya adalah Occyt dari Coccidia. Ia tumbuh subur dilitter yang basah pad...
B. Penyakit Akibat Bakteri 1. Snot/Pilek (Infectious Coryza) Deskripsi : Penyakit ini menular dan timbul akibat perbahan musim dari kemarau ke hujan. Perbedaan cuaca sering ekstrim dan berpengaruh pada kondisi fisiologis ayam. Penyakit ini menyerang semua umur terutama pada ayam dewasa. Angka kem...
Kesehatan Mengatasi Gejala dan Penyebab Penyakit Ayam Broiler ayam broiler A.Penyakit Akibat Virus. 1. Tetelo (Newcastle Desease) Diskripsi : Tetelo pertama muncul pada tahun 1926 di ingris. Sampai sekarang sudah tersebar luas di berbagai penjuru dunia. Penyakit sangat ganas dan menular. Peterna...
Pemasaran Nugget Ayam http://img651.imageshack.us/img651/5055/nuggetayam.jpg Bahan : 200 gr (7-8 lembar) roti tawar tanpa pinggiran 350 ml susu cair 150 gr bawang bombay, cincang halus 2 sdm margarin, untuk menumis 500 gr daging ayam cincang 2 kuning telur Alumimium foil untuk membungkus Minyak ...
Update Pict Peternakan Para Broilerian KASKUS allooo broilerian.... uda lama ane gk nongol dimari,,kmaren2 cm jd SR doank,,:malus BTW hari ini jam stngah satu siang tadi para warga ane dateng,,, nih ane kasih oleh2 dari TKP.... http://i625.photobucket.com/albums/tt340/iskant/DSC_6740.jpg http://i...
Perkandangan Kondisi Teknis yang Ideal a. Lokasi kandang Kandang ideal terletak di daerah yang jauh dari pemukiman penduduk, mudah dicapai sarana transportasi, terdapat sumber air, arahnya membujur dari timur ke barat. b.Pergantian udara dalam kandang. Ayam bernapas membutuhkan oksigen dan mengel...
Vaksinasi Aspek Pelaksanaan Vaksinasi Untuk menjamin keberhasilannya, pelaksanaan vaksinasi perlu mempertmbangkan berbagai aspek terkait dengan kondisi unggas dan hal-hal lainnya. Berikut beberapa aspek pelaksanaan vaksinasi. Kondisi Ayam Agar efeknya optimal, vaksinasi perlu memperhatikan kondis...