Newsletter 17 Feb 2012 Market Review Perdagangan pasar saham didominasi oleh sentimen dari Yunani, menyusul minimnya sentimen lain yang dapat menyokong pasar. Sepanjang perdagangan kemarin, bursa domestik bergerak melemah bersamaan dengan melemahnya bursa saham global, regional, dan Eropa. Diawa...
Newsletter 16 Feb 2012 Market Review Pasar saham domestik bergerak dalam rentang yang terbatas pada perdagangan kemarin, anomali dengan mayoritas bursa saham Asia yang tercatat menguat. IHSG ditutup naik sebesar 0,228 poin (0,006%) menuju level 3.953,045 dari posisi sebelumnya pada level 3.952,8...
Newsletter 16 Feb 2012 Market Review Pasar saham domestik bergerak dalam rentang yang terbatas pada perdagangan kemarin, anomali dengan mayoritas bursa saham Asia yang tercatat menguat. IHSG ditutup naik sebesar 0,228 poin (0,006%) menuju level 3.953,045 dari posisi sebelumnya pada level 3.952,8...
Newsletter 15 Jan 2012 Market review Setelah bergerak fluktuatif, akhirnya indeks ditutup pada zona negatif. Pelemahan ini disebabkan oleh penurunan peringkat sejumlah negara Eropa setelah sebelumnya parlemen Yunani menyetujui langkah penghematan anggaran. Investor juga masih mewaspadai kemampua...
Newsletter 14 Feb 2012 Market Review Sentimen positif dari Yunani, mengangkat mayoritas pasar saham, termasuk pasar saham Indonesia. IHSG ditutup menguat sebesar 49,509 poin (1,265%) menuju level 3.961,902 dari posisi sebelumnya pada level 3.912,393. PM Yunani sepakat untuk melakukan program pen...
Newsletter 13 Feb 2012 Market Review Isu perkembangan dana talangan tahap kedua Yunani menjadi sentimen yang memiliki peran mayoritas dalam perdagangan sepekan. Investor lebih memilih untuk memperoleh kepastian akan penyelesaian krisis utang Yunani dibandingkan rilis sejumlah data-data ekonomi. ...
Newsletter 10-Feb-2012 Market Review Pasar saham bergerak melemah pada perdagangan kemarin bersamaan dengan pelemahan pasar saham regional dan pasar saham global yang ditutup flat pada perdagangan sebelumnya waktu setempat. IHSG tercatat melemah sebesar 9,711 poin (0,243%) ke level 3.978,988 dar...
Newsletter 9 Feb 2012 Market Review Mengawali perdagangan kemarin, indeks bergerak stagnan di tengah penantian akan perkembangan krisis di Yunani. Namun, aksi beli pada sesi kedua perdagangan berhasil membawa IHSG ditutup naik sebesar 33,247 poin (0,841%) menuju level 3.988,699 dari posisi sebel...
Newsletter 8 Feb 2012 Market Review Pada perdagangan kemarin, indeks mayoritas bergerak pada teritori negatif bersamaan dengan pelemahan bursa saham regional. IHSG tercatat melemah sebesar 19,336 poin (0,486%) ke level 3.955,452 dari posisi sebelumnya pada level 3.974,788. Sektor perkebunan dan ...
Newsletter 7 Feb 2012 Market Review Aksi profit taking mewarnai perdagangan saham di awal pekan. IHSG tercatat melemah sebesar 41,161 poin (1,025%) ke level 3.974,788 dari posisi sebelumnya pada level 4.015,949. Faktor eksternal, khususnya Yunani menjadi salah satu sentimen yang memperlemah perg...
Newsletter 6 Feb 2012 Market Review Pasca rally selama 3 hari, IHSG pada Jumat lalu terkoreksi -0,953 poin (- 0,024%) di 4015,949 akibat profit taking dan terimbas oleh penurunan tipis Dow Jones menyusul antisipasi investor atas data pengangguran AS. Namun asing mencatatkan net buy sebesar Rp 34...
Newsletter 3 Feb 2012 Market Review Rally IHSG berlanjut hingga hari ketiga sejalan dengan apresiasi indeks di bursa Asia dan Eropa. Indeks di bursa Eropa bahkan menguat rata-rata di atas 2%. Kenaikan di bursa global tersebut dipicu oleh data manufaktur AS, Eropa dan Cina yang membaik, sehingga ...
Newsletter 2 Feb 2012 Market Review Pola perdagangan di Bursa Efek Jakarta kemarin masih seperti perdagangan sebelumnya. Bergerak mixed dengan volatilitas relatif tinggi, tapi akhirnya ihsg mampu ditutup positif sebesar +23,283 poin (+0,591%) di 3964,976. Indeks sektor properti mencatatkan kenai...
Newsletter 1 Feb 2012 Market Review Sempat berfluktuasi atau bergerak mixed di sesi pertama karena dibayangi oleh kecemasan belum tercapainya kesepakatan restrukturisasi utang antara Yunani dengan pemegang obligasinya, IHSG akhirnya mampu ditutup positif di 3941,693 atau naik 26,533 poin (+0,678...
Newsletter 30 Jan 2012 Market Review Praktis selama sepekan kemarin bursa global, terutama bursa Asia, relatif lesu karena terdapat libur merayakan tahun baru China (lunar new year) dan menantikan hasil pembicaraan antara pemerintah Yunani dengan kreditur utang Yunani pada 25-29 Januari 2012. Se...
Newsletter 27 Jan 2012 Market Review Keputusan The Federal Reserve untuk mempertahankan Fed Rate di level rendah (mendekati 0%) paling tidak hingga tahun 2014 dan mempertimbangkan untuk membeli lebih banyak aset guna mendorong pertumbuhan ekonomi, memberi sentimen positif ke bursa Asia dan Eropa...
Newsletter 26 Jan 2012 Market Review Libur merayakan tahun baru Cina di sejumlah negara, antara lain Hongkong, Cina, Taiwan, yang notabene bursa kuat di Asia, mengakibatkan pergerakan bursa Asia relatif tanpa panduan, kecuali mengandalkan perkembangan isu dari Eropa. Sementara katalis domestik s...
Newsletter 25-Jan-2012 Market Review Minimnya sentimen positif dari Asia dan masih banyaknya sejumlah bursa saham di Asia yang libur, menyebabkan pergerakan indeks domestik relatif sepi. Pada akhir perdagangan, IHSG yang sempat menyentuh level tertinggi di 4.038, ditutup pada level 3.994,583 atau...
Newsletter 24 Jan 2012 GONG XI FAT CHAI; SELAMAT HARI RAYA IMLEK Market Review Sejumlah faktor positif menjadi katalis dalam pergerakan pasar saham selama perdagangan sepekan. Diawali dengan pemangkasan utang 9 dari 17 negara anggota zona Euro, termasuk Perancis dan Austria. Empat negara yang men...
Newsletter 20-Jan-2012 Market Review Penguatan indeks pada perdagangan kemarin didominasi oleh sejumlahsentiment positif yang menjadi katalis pergerakan pasar saham, termasukIHSG. Diawali dengan data positif AS yaitu kenaikan tingkat kepercayaanpengembang AS, yang menguatkan bursa saham AS pada ...