• Beranda
  • ...
  • Music
  • Lagu Naik Delman, Kenangan Yang Bikin Ngakak!

trifatoyah
TS
trifatoyah
Lagu Naik Delman, Kenangan Yang Bikin Ngakak!




Assalamu'alaikum wr.wb

Apa kabar Agan Sista semuanya sejagad Raya Kaskus, semoga kabar kalian semuanya sehat dan ceria selalu gembira, seperti halnya dengan lagu-lagu favorit kenangan Agan Sista semuanya.

Masih ingatkah Agan Sista dengan lagu Naik Delman? Mudah-mudahan masih ingat, dengan Pak Kusir, karena Pak Kudu adalah sopir dari Delman. Senangnya yang diajak jalan-jalan keliling kota oleh Ayah.

Hari Minggu adalah hari yang paling menyenangkan karena hari Minggu adalah hari yang ditunggu-tunggu untuk berlibur, setelah sekolah enam hari lamanya. Lagu Naik Delman juga lagu kenangan tak terlupakan saat diajak orang tua pergi ke rumah saudara dengan naik delman. Delman adalah kereta kuda, sampai saat ini pu. Di daerah Ane masih ada lho angkot delman walaupun beda kecamatan.
Tapi masih bisa meniati angkutan darat yang tanpa menggunakan bensin ini, karena bahan bakarnya rumput.

Masih ingat nggak lirik lagunya, yuk simak Bareng-bareng:

Lirik Lagu Naik Delman - Lagu Anak Indonesia

Pada Hari Minggu ku turut ayah ke kota
Naik delman istimewa ku duduk di muka
Ku duduk samping pak kusir yang sedang bekerja
Mengendarai kuda supaya baik jalannya

Tuk-tik-tak-tik-tuk tik-tak-tik-tuk tik-tak-tik-tuk
Tuk-tik-tak-tik-tuk tik-tak suara s'patu kuda



Wah kalau nyanyi lagu ini bisa ketawa, lho kok bisa ya karena syairnya, sebenarnya sih syairnya sudah betul, tapi ada saja yang bikin ketawa, seperti berikut ini.

Pada hari Minggu kuturut Ayah ke kota, naik delman istimewa ku duduk dimuka ...

Ini bukan duduk di mukanya Pak kusir lho, walaupun diparodikan jadi kududuk di muka, kududuk di samping Pak Kusir bukan kududuk di muka Pak Kusir lho hehehehe. Kasian sekali kalau duduk di muka Pak kusir terus gimana mau mengendalikan delmannya coba, ada-ada saja yang mlesetin lagu ini.

Lagu ini mengena banget untuk mengenang saat jalan-jalan keliling kota bersama-sama dengan teman-teman sekolah. Mengenal hewan bernama kuda yang bisa menarik kereta.
Kalau penumpangnya banyak kasihan sekali ya kudanya.

Bernostalgia dengan lagu naik delman jadi kepingin naik delman deh. Tapi lagi mggak boleh ke mana-mana, semoga saja virus Corona lekas berlalu dan busa naik delman, sambil melihat-lihat pemandangan alam sekitar. Wah asyik sekali nih bisa naik delman, istimewa lagi.

Lagu dengan irama gembira ini cocok dinyanyikan beramai-ramai bersama-sama teman dengan gerakan tubuh yang sesuai.
Bagaimana Agan Sista semuanya, adakah yang belum pernah naik delman? Kalau belum bisa dong untuk merasakan gimana sensasinya naik delman.





Okey deh Agan Sista semuanya,sekian Thread lagu kenangan masa kecil semoga tetap bahagia bersama keluarga tercinta, sampai jumpa di Thread selanjutnya. Tetap semangat bye ...bye...



Opini pribadi
Sumber
YouTube
Pixabay
klik
alfidangerzeze6986amel06
amel06 dan 11 lainnya memberi reputasi
12
5.3K
465
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Music
Music
icon
19.7KThread8.7KAnggota
Terlama
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.