#AmdarGanteng




Halo agan dan sista,
Sekarang ada banyak jenis game yang beredar di industri ini. Terlepas dari era atau platformnya, sering kali kita merindukan game-game terdahulu. Terutama game Single-Player, yang memang dirancang untuk kesenangan bermain kita. Mulai dari cerita, sistem gameplay, grafik, adegan, dan efek yang unik.
Walaupun sudah banyak game baru yang memiliki grafik skala tinggi. Tapi entah kenapa kita selalu saja merasa ingin kembali dan memainkan game yang sama berulang kali. Nah dari pengalaman pribadi, ane telah mengumpulkan alasan itu. Yuk langsung simak di bawah.
1. Menantang Diri Sendiri Ke Level yang Lebih Tinggi
Quote:![Terlanjur Sayang, 5 Hal Yang Membuat Kamu Kembali & Memainkan Game yang Sama Lagi]()
sumber
Seperti yang kita ketahui game single-player dibuat untuk dimainkan berulang kali melalui tingkatan kesulitan yang berbeda. Nah hal yang paling pertama yang membuat kita tertarik untuk kembali memainkan game yang sama adalah mencoba level baru di game tersebut. Dengan menaikkan tingkat kesulitannya, kita merasa game tersebut masih menyenangkan untuk dimainkan.

sumber
Seperti yang kita ketahui game single-player dibuat untuk dimainkan berulang kali melalui tingkatan kesulitan yang berbeda. Nah hal yang paling pertama yang membuat kita tertarik untuk kembali memainkan game yang sama adalah mencoba level baru di game tersebut. Dengan menaikkan tingkat kesulitannya, kita merasa game tersebut masih menyenangkan untuk dimainkan.
2. Merasa Akrab & Merindukan Saat-Saat Indah
Quote:![Terlanjur Sayang, 5 Hal Yang Membuat Kamu Kembali & Memainkan Game yang Sama Lagi]()
sumber
Cinta mampu mengalahkan segalanya, begitupun dengan game yang kita mainkan. Alasan kedua yang membuat kembali memainkan game yang sama adalah merasa akrab dengan game tersebut & merindukan saat-saat indah. Rata-rata sih gamers yang seperti ini suka pada bagian cerita di dalam game. Ada adegan yang menyentuh atau gameplaynya yang susah banget diajak moveon.

sumber
Cinta mampu mengalahkan segalanya, begitupun dengan game yang kita mainkan. Alasan kedua yang membuat kembali memainkan game yang sama adalah merasa akrab dengan game tersebut & merindukan saat-saat indah. Rata-rata sih gamers yang seperti ini suka pada bagian cerita di dalam game. Ada adegan yang menyentuh atau gameplaynya yang susah banget diajak moveon.
3. Ingin Menyelesaikan Semua yang Tersisa Dalam Game
Quote:![Terlanjur Sayang, 5 Hal Yang Membuat Kamu Kembali & Memainkan Game yang Sama Lagi]()
sumber
Ini yang baru-baru ane alami, dan paling sering terjadi di game RPG atau Open World yang memiliki banyak pencarian. Biasanya kan sehabis game TAMAT, ada beberapa tuh side-quest yang terlewat. Nah ini juga alasan mengapa banyak gamers kembali memainkan game yang sama. Karena ingin menyelesaikan semua yang tersisa dalam game. Intinya sampai 100% dah, contohnya aja kemarin ane main Bully (PS2)

sumber
Ini yang baru-baru ane alami, dan paling sering terjadi di game RPG atau Open World yang memiliki banyak pencarian. Biasanya kan sehabis game TAMAT, ada beberapa tuh side-quest yang terlewat. Nah ini juga alasan mengapa banyak gamers kembali memainkan game yang sama. Karena ingin menyelesaikan semua yang tersisa dalam game. Intinya sampai 100% dah, contohnya aja kemarin ane main Bully (PS2)

4. Ingin Membuktikan Sendiri Perkataan Orang Lain Bahwa Itu Benar
Quote:![Terlanjur Sayang, 5 Hal Yang Membuat Kamu Kembali & Memainkan Game yang Sama Lagi]()
sumber
Bagi para gamer yang sudah mengikuti berita dan sudah memainkan banyak game pasti sudah banyak mendengar rumor yang beredar. Terkadang rumor yang datang adalah game yang pernah kita mainkan sebelumnya. Karena rasa penasaran yang tinggi, kita jadinya kembali memainkan game tersebut untuk membuktikan apakah benar yang dikatakan orang-orang tersebut.

sumber
Bagi para gamer yang sudah mengikuti berita dan sudah memainkan banyak game pasti sudah banyak mendengar rumor yang beredar. Terkadang rumor yang datang adalah game yang pernah kita mainkan sebelumnya. Karena rasa penasaran yang tinggi, kita jadinya kembali memainkan game tersebut untuk membuktikan apakah benar yang dikatakan orang-orang tersebut.
5. Tidak Suka Game Baru, Jadi Lebih Baik Kembali Memainkan Game Lama
Quote:![Terlanjur Sayang, 5 Hal Yang Membuat Kamu Kembali & Memainkan Game yang Sama Lagi]()
sumber
Kalau ini sih sudah pasti pernah dirasakan semua orang. Kadang ada game baru yang rilis, tapi sistem gamenya terlihat monoton dan tidak jauh berbeda dari game lama yang kita mainkan. Bahkan walaupun tema atau ceritanya diubah, kita sama sekali tidak merasa seperti memainkan game baru. Pada akhirnya, kita lebih memilih untuk kembali memainkan game yang lama.

sumber
Kalau ini sih sudah pasti pernah dirasakan semua orang. Kadang ada game baru yang rilis, tapi sistem gamenya terlihat monoton dan tidak jauh berbeda dari game lama yang kita mainkan. Bahkan walaupun tema atau ceritanya diubah, kita sama sekali tidak merasa seperti memainkan game baru. Pada akhirnya, kita lebih memilih untuk kembali memainkan game yang lama.

Itulah 5 hal yang membuat gansist kembali dan memainkan game yang sama lagi. Siapa tahu kalian mau nambahin, langsung berikan aja pendapatnya dikolom komentar.
Thanks and see you next thread GanSist.
Quote: