embunsuciAvatar border
TS
embunsuci
Kesebelasan Kreasi Mie Instan, Unik Tapi Enak!
Kreasi Mie Instan, Unik tapi Enak Ya!





Hai, Sahabat Kaskus. Semoga sehat dan sukses selalu, ya. Aamiin. Kali ini saya mau berbagi seputar mie yang merupakan makanan instan. Tapi cinta kita jangan instan ya, harus kekal selamanya πŸ˜‚


Nah, kali ini saya mau memberikan beberapa kreasi makanan bernama mie. Diolah bisa menjadi apa Saja. Pengin burger mie, lumpia mie atau donat mie sekalipun. Bisa! πŸ˜‚


Yaudah, yuk kita simak ajah langsung kesebelasan kreasi mie instan asal Indonesia ini bisa diapain aja yah kira-kira. Masih dalam suasana lebaran juga boleh buat ketupat mie instan. Hehe. Ada lho, emm.


Lumpia Mie





Siapa yang tak suka makanan bernama lumpia, selain enak, juga lemak di lidah. Bosan isi lumpia yang itu itu saja? Yuk ganti dengan isian mie ya, GanSis.


Nugget Mie





Anak di rumah bosan makan Nugget yang isinya daging lagi, sayuran lagi. Itu itu lagi? Yuk ah, kreasikan mie dalam olahan Nugget kesukaanmu dan keluarga.


Sushi Mie





Emm makanan ala Jepang inih banyak dijual untuk kulit rumput lautnya, ya, GanSis. Diet dan stop makan nasi? Tenang saja, isian Sushi ini bisa diganti dengan Mie. Eh, bukan jadi diet dong, ya.
Yang ada makin buletπŸ™„


Burger Mie





Siapa yang suka burger? Cung yuk, makanan satu ini selain mengenyangkan dan enak apalagi dengan saos yang pas pedas dan rasanya. Emm pastinya nagih. Tapi kalau bosan isinya kamu kamu kamu lagi ah bosan aku, aiya iyaa (eh kok keak lagu, ya?)
emoticon-Bingung


Pasti pengin yang beda. Yuk cus ganti dengan burger mie. Kerana bukan kekasih ajah yang bisa diganti kalau udah bosan, makanan juga bisa lhoπŸ˜†


Pizza Mie





Kreasi Pizza mulai dari yang mahal sampai murah tapi nggak murahan udah banyak, ya, GanSis. Cuba yuk dengan Ras berbeda dari mie.


Onigiri Mie





Makanan Jepang lagi nih, apa rasanya kalau diganti mie, ya? Enak lah pastinya. Sekalipun TS belum pernah cuba sih πŸ™„


Seblak Mie





Kalau ini mah tiap hari Sahabat Kaskus sering makan pastinya kan? Ayolah jujur, habis berapa mangkuk? πŸ˜†


Ketupat Mie





Waah unik, ya, mumpung masih suasana lebaran yang identik dengan ketupat. Yuk buat ketupat mie, selagi masih ada sisa daun ketupatnya. Hehehe ❀️


Bagaimana, Sahabat Kaskus? Tertarik untuk mencoba rasa dan kreasi baru dari mie instan ini? Jangan bilang minta dimasakin TS, ya. Saya sendiri nggak bisa makan mie. 😩


Sekian thread sederhana dari saya. Silahkan berdiskusi dengan santun dan santuy.


Belajar Bersama Bisa dan Terima Kasih

emoticon-Shakehand2emoticon-Shakehand2




Sumber : Opri
Pict By Fb dan Referensi :
Kreasi Mie Instan

ukhtyfit81Avatar border
miniadilaAvatar border
Jancuk056Avatar border
Jancuk056 dan 17 lainnya memberi reputasi
18
3.7K
119
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Cooking & Resto Guide
Cooking & Resto Guide
icon
8.8KThreadβ€’12.2KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
Β© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.