• Beranda
  • ...
  • The Lounge
  • ANEH dan BINGUNG !!? (Apa yang muslim lakukan ketika shalat ?) - Non Muslim Masuk ! -

ghazlan.ulumAvatar border
TS
ghazlan.ulum
ANEH dan BINGUNG !!? (Apa yang muslim lakukan ketika shalat ?) - Non Muslim Masuk ! -
emoticon-Bingung Mungkin merupakan sesuatu hal yang aneh bagi para non-muslim jika melihat orang muslim sedang melakukan shalat ?

Berikut adalah beberapa pertanyaan umum yang sering dilontarkan oleh umat non-Muslim ketika melihat umat Muslim sedang melakukan shalat :

1. Kenapa mereka komat kamit pake bahasa Arab ? Kenapa harus pake bahasa Arab sih ? Bukannya Tuhan Maha Mendengar dan Maha Mengetahui ? Hari gini kok berdoa pake bahasa asing emoticon-Cape d... (S)



Spoiler for JAWAB ::


2. Apa sih artinya bahasa Arab yang mereka baca saat shalat ? Kok setiap gerakan shalat beda-beda komat-kamit baca'annya ?emoticon-Bingung (S)



Spoiler for JAWAB ::


3. Nyembah apaan sih Mereka, kenapa mesti menghadap ke Barat (Ka'bah di Kota Mekkah Arab) sono ? Padahal Tuhan kan Maha Agung, dia ada dimana-mana setiap saat dan setiap waktu emoticon-clockemoticon-thumbsup


Spoiler for JAWAB ::


4. Kenapa panggilan shalat (Adzan) mesti keras-keras ? Itu kan ngeganggu umat lainnya !!! Apalagi kalau subuh !!! Kita kan masih pada tidur emoticon-Mad (S)



Spoiler for JAWAB ::


5. Kenapa harus ada shalat 5 waktu sih dalam sehari ? Apa ngak kebanyakan dan buang-buang waktu kita untuk bekerja dan berusaha ? emoticon-Cape d... (S)

Spoiler for JAWAB ::


Sepucuk pesan dari penulis :

Silahkan memberikan komentar yang bijak atas tulisan ini, dimohon untuk tidak menghujat ataupun memancing keributan yang berbau "SARA" (Suku, Agama, Ras dan Antargolongan) karena ini adalah thread yang bertujuan untuk saling mengenal dan memahami antar prinsip dan kaidah-kaidah "keberagaman".

Tidak ada satupun umat manusia di dunia ini yang senang apabila "kepercayaan"nya dihujat, karena biar bagaimanapun setiap "kepercayaan" pasti akan mengajarkan kebaikan.

Perbedaan itu adalah suatu keindahan atas karunia Tuhan Yang Maha Kuasa, karena jika semua sama maka hanyalah jenuh yang ada !



emoticon-Matabelo emoticon-Ngakak

Bagi para kaskuser yang terhormat, silahkan abaikan kometar-komentar yang isinya diluar dari topik pembicaraan ini, perlu ditekankan sekali lagi bahwa thread ini tidak salah kamar karena thread ini tidak khusus semata-mata membahas urusan "kepercayaan".

Adapun yang diutamakan disini adalah informasi mengenai pengenalan serta pemahaman antar prinsip yang terkait dengan kaidah-kaidah "keberagaman" demi terciptanya "kerukunan" di Negara "Kesatuan" Republik Indonesia ini.

Sekian dan terimakasih,
Salam hormat dari penulis emoticon-thumbsup
Diubah oleh ghazlan.ulum 23-11-2014 03:02
0
58.2K
619
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The Lounge
icon
922.7KThread82KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.