• Beranda
  • ...
  • MotoGP
  • Sulit Kejar Sang Pemuncak, Dovizioso: Marquez Ciptakan Krisis

budimola1990
TS
budimola1990
Sulit Kejar Sang Pemuncak, Dovizioso: Marquez Ciptakan Krisis


Andrea Dovizioso benar-benar dibuat pusing dengan penampilan Marquez musim ini. Pasalnya secara mengejutkan penampilan The Baby Alien jauh lebih konsisten ketimbang musim sebelumnya, Dovi pun sebut sang rival berhasil menciptakan krisis bagi para rivalnya.

Sejauh ini Marquez sudah berhasil memuncaki klasemen setelah memenangkan enam dari 10 balapan yang sudah berlangsung, membuat gap dengan pesaing terdekatnya Dovizioso menjadi 63 poin. Jelas gap yang tak sedikit pastinya.


Marquez ciptakan krisis bagi seluruh pembalap | Foto: motorsport

Pada MotoGP Ceko, Marquez berhasil memimpin jalannya race selepas start. Sempat berhasil di pertipis jaraknya dengan Dovi, namun menjelang akhir race Marquez berhasil melesat dengan jarak hingga lebih dari tiga detik. Dovizioso puji strategi yang dilakukan Marquez saat race, memaksakan seluruh pembalap ubah pendekatannya saat race.

“Berbicara soal hasil yang diraihnya sejak awal musim, Marc hanya memiliki kemenangan dan posisi kedua. Ini kenyataannya. Dia dan Honda sedikit lebih kuat yang membuat semua orang berada dalam krisis, bukanya hanya kami (Ducati). Dia mampu mengelola balapan dan konsisten di barisan depan, jauh lebih baik dibanding musim-musim sebelumnya,” ucap Dovizioso dikutip dari laman motorsport. Lanjut baca ulasan selengkapnya. https://moladin.com/blog/dovizioso-marquez-ciptakan-krisis/
miamia87keylakeytata604
tata604 dan 2 lainnya memberi reputasi
3
1.9K
12
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
MotoGP
MotoGP
icon
1.5KThread2.2KAnggota
Tampilkan semua post
corpcopsld.
corpcopsld.
#2
Ane kagak punya jago. Tapi tiap race, harapan ane cuma satu, Marquez kagak menang. Dah gitu aja
budimola1990suwardiono
suwardiono dan budimola1990 memberi reputasi
2
Tutup
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.