• Beranda
  • ...
  • Sports
  • Taksiran Harga Main Termahal Dunia yang Paling Baru

teh_dipagihariAvatar border
TS
teh_dipagihari
Taksiran Harga Main Termahal Dunia yang Paling Baru


Performa pemain jelas punya pengaruh sama harganya, Gan. Sebuah studi, CIES Football Obs, baru aja ngerilis harga pemain paling mahal. Nih deretannya.


Spoiler for Pemain Mahal 1:



Yang pertama datengnya dari Barcelona. Philippe Coutinho orangnya. Saat digaet dari Liverpool, pemain Brasil itu harganya 120 juta euro. Kini sudah naik nilai jualnya.

Coutinho emang tampil oke bersama Barcelona. Dia main dalam 12 pertandingan, sebanyak 4 di Liga Champions, delapan di Liga Spanyol

Kontribusinya benar-benar maxi dengan sumbanyan sebanyak lima gol dan empat assist. Barcelona saat ini dibawa memuncaki klasemen Liga Spanyol dan menjadi satu-satunya tim yang sudah lolos ke babak 16 besar Liga Champions. Pantesan aja harga Coutinho sekarang udah 171,3 juta euro.

Spoiler for Pemain Mahal 2:



Di posisi berikutnya ada pemain Liverpool, Mohamed Salah. Dia memang  sedang menurun di musim ini, dengan baru bikin sebanyak tujuh gol dan empat assist dalam 16 pertandingan yang dijalani bersama The Reds di semua ajang.

Salah menjadi sandaran utama LIverpool menjebol gawang lawan di musim lalu, Ada sebanyak 44 gol yang dibuat, masih ditambah dengan 16 assist.

Dengan jumlah gol itu, tebusan 40 juta euro yang dibayarkan oleh Liverpool ke AS Roma di musim lalu menjadi terasa murah.

Kalau Salah dijual saat ini, Liverpool akan menagguk keuntungan yang amat besar. Dia mempunyai banderol sebesar 173 juta euro.

Spoiler for Pemain Mahal 3:



Neymar kini ditaksir sudah tak lagi menjadi pemain paling mahal. Performanya di Paris Saint-Germain padahal juga tak buruk-buruk amat.

Dalam 15 pertandingan bersama PSG musim ini, Neymar sudah bikin 12 gol dan enam assist. CIES menaksir pemain Brasil itu seharga 197 juta euro, atau sudah turun dari nilainya saat ditebus Les Parisiens dari Los Cules dengan nilai transfer 222 juta euro.

Spoiler for Pemain Mahal 4:



Harry Kane masih menjadi pemain Inggris paling mahal. dalam beberapa musim belakangan, dia memang konsisten menunjukkan ketajaman bersama Tottenham Hotspur.

Dalam lima musim terakhir Kane selalu melewati 25 gol di semua ajang dalam semusim. Catatan terbaiknya musim lalu, dengan 41 kali membobol gawang lawan.

Oleh karena itu, pantas kalau Kane diberi taksiran harga 197 juta euro oleh CIES.

Spoiler for Pemain Mahal 5:



Kylian Mbappe menjadi pemain yang paling mahal. Cies menaksir bahwa pemain yang belum genap 20 tahun itu mempunyai harga senilai 216,5 juta euro.

Mbappe emang menunjukkan penampilan yang sangat bagus dengan membukukan sebanyak 13 gol dalam 12 pertandingan di semua ajang bersama PSG musim ini.

Gelar pemain muda terbaik Piala Dunia 2018 juga sudah cukup buat membuktikan kualitas Mbappe.

Itu tadi pemain-pemain termahal hasil taksiran pusat studi CIES, Gan. Setuju gak? Terima kasih ya sudah mampir.

0
899
1
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Sports
Sports
icon
22.9KThread10.8KAnggota
Tampilkan semua post
teh_dipagihariAvatar border
TS
teh_dipagihari
#1
Taksiran Harga Main Termahal Dunia yang Paling Baru


Performa pemain jelas punya pengaruh sama harganya, Gan. Sebuah studi, CIES Football Obs, baru aja ngerilis harga pemain paling mahal. Nih deretannya.


Spoiler for Pemain Mahal 1:



Yang pertama datengnya dari Barcelona. Philippe Coutinho orangnya. Saat digaet dari Liverpool, pemain Brasil itu harganya 120 juta euro. Kini sudah naik nilai jualnya.

Coutinho emang tampil oke bersama Barcelona. Dia main dalam 12 pertandingan, sebanyak 4 di Liga Champions, delapan di Liga Spanyol

Kontribusinya benar-benar maxi dengan sumbanyan sebanyak lima gol dan empat assist. Barcelona saat ini dibawa memuncaki klasemen Liga Spanyol dan menjadi satu-satunya tim yang sudah lolos ke babak 16 besar Liga Champions. Pantesan aja harga Coutinho sekarang udah 171,3 juta euro.

Spoiler for Pemain Mahal 2:



Di posisi berikutnya ada pemain Liverpool, Mohamed Salah. Dia memang  sedang menurun di musim ini, dengan baru bikin sebanyak tujuh gol dan empat assist dalam 16 pertandingan yang dijalani bersama The Reds di semua ajang.

Salah menjadi sandaran utama LIverpool menjebol gawang lawan di musim lalu, Ada sebanyak 44 gol yang dibuat, masih ditambah dengan 16 assist.

Dengan jumlah gol itu, tebusan 40 juta euro yang dibayarkan oleh Liverpool ke AS Roma di musim lalu menjadi terasa murah.

Kalau Salah dijual saat ini, Liverpool akan menagguk keuntungan yang amat besar. Dia mempunyai banderol sebesar 173 juta euro.

Spoiler for Pemain Mahal 3:



Neymar kini ditaksir sudah tak lagi menjadi pemain paling mahal. Performanya di Paris Saint-Germain padahal juga tak buruk-buruk amat.

Dalam 15 pertandingan bersama PSG musim ini, Neymar sudah bikin 12 gol dan enam assist. CIES menaksir pemain Brasil itu seharga 197 juta euro, atau sudah turun dari nilainya saat ditebus Les Parisiens dari Los Cules dengan nilai transfer 222 juta euro.

Spoiler for Pemain Mahal 4:



Harry Kane masih menjadi pemain Inggris paling mahal. dalam beberapa musim belakangan, dia memang konsisten menunjukkan ketajaman bersama Tottenham Hotspur.

Dalam lima musim terakhir Kane selalu melewati 25 gol di semua ajang dalam semusim. Catatan terbaiknya musim lalu, dengan 41 kali membobol gawang lawan.

Oleh karena itu, pantas kalau Kane diberi taksiran harga 197 juta euro oleh CIES.

Spoiler for Pemain Mahal 5:



Kylian Mbappe menjadi pemain yang paling mahal. Cies menaksir bahwa pemain yang belum genap 20 tahun itu mempunyai harga senilai 216,5 juta euro.

Mbappe emang menunjukkan penampilan yang sangat bagus dengan membukukan sebanyak 13 gol dalam 12 pertandingan di semua ajang bersama PSG musim ini.

Gelar pemain muda terbaik Piala Dunia 2018 juga sudah cukup buat membuktikan kualitas Mbappe.

Itu tadi pemain-pemain termahal hasil taksiran pusat studi CIES, Gan. Setuju gak? Terima kasih ya sudah mampir.

0
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.