• Beranda
  • ...
  • The Lounge
  • Kembali Mendonia, Kebanyakan Sampah Plastik Seychelles Afrika Berasal Dari Indonesia!

amekachi
TS
amekachi
Kembali Mendonia, Kebanyakan Sampah Plastik Seychelles Afrika Berasal Dari Indonesia!










Hallo Sobat Kaskuser dimana sahaja berada, semoga baik!


Semua dalam keadaan baik bahkan rumah dan lingkungan Agan dan Aganwati sekalian, bersih serta teratur makanya buang sampah pada tempatnya yo Gan bukan ke sembarang tempat karena nanti ada yang marah, masih mending kalau sampah Agan cuma membuat marah tetangga, se rt,rw atau satu kampung, klo satu negara yang marah gimana?

Hanya karena sampah dari kita (Indonesia) bisa bikin repot satu negara, lho kok bisa? bisa sahaja karena sampah bisa terbang, tergulung ombak, terombang ambing dilautan dan merangsek ke negara lain dan sampah tak memerlukan jarak dan waktu agar sampai ke negara jauh (seperti sampai di benua afrika) tiba tiba aja sudah sampai disana, mungkin tanpa prosesemoticon-Ngakak


Spoiler for :

Diberitakan dari national geographic terlihat puing puing sampah plastik dalam jumlah besar di pantai pantai Seychelles, Afrika dan sampahnya itu bukan dari warga negara tersebut namun ternyata sebagian besar berasal dari Indonesia Gan!

Ternyata kebiasaan buruk membuang sampah sembarangan bukan cuma merugikan negara kita sendiri Gan, negara lain pun terkena imbasnya maka lebih baik budayakan dini lingkungan sehat, karena sampah itu = sedikit demi sedikit lama lama jadi penyakit!

Berbagai macam penyakit akan bermunculan jika lingkungan tidak sehat akibat sampah berserakan semacam disentri, TBC, malaria, demam berdarah, tifus dan sebagainya maka sangat sangat diperlu perlukan menanamkan budaya hidup bersih sejak dini, edukasi tentang itu harus dimulai bahkan untuk anak kita yang masih kecil (TK atau SD)



Mengajarkan kepada mereka bagaimana dampak akibat lingkungan tercemar, penyakit penyakit apa saja yang bakal menimpa mereka jika melalaikan kebersihan lingkungan dan sebagai orang tua kita memperlihatkan contohnya dengan menyediakan bak sampah dirumah dan cara membuang sampahnya dengan benar, bagaimana cara memisah misah sampah!

Serta Mengajarkan sesuatu yang bermanfaat untuk tercapainya lingkungan sehat semacam melakukan kerja bakti atau gotong royong membersihkan lingkungan dan menyelenggarakan kegiatan penanaman pohon dan tumbuhan dilingkungan sekitar!

Waduh gimana nih Gan, negara kita jadi perbincangan dunia lagi kalau kata negara tetangga mendonia lagi?









Spoiler for :

Sedikit dari Saya tentang "Kembali Mendonia, Kebanyakan Sampah Plastik Di Seychelles Afrika Berasal Dari Indonesia, Pentingnya Edukasi Dan Budaya Hidup Sehat Sejak Dini Pada Anak!" jika ada kesalahan maupun kekeliruan dalam penulisan mohon dikoreksi, baik untuk Saya!

Sangat perlu digalakkan dan diedukasikan untuk kita, Saya dan semua terutama untuk anak kita bagaimana menjaga lingkungan agar tetap bersih yo Gan! agar jangan sampai terjadi lagi hanya karena masalah yang sepele seperti sampah malah jadi merepotkan negara lain, lebih bagus mendonianya karena dibidang yang membanggakan seperti jadi nominasi negara terbersih di dunia dll!

"narasi dan opini sendiri"


Tulisan sendiri :

@amekachi


Spoiler for SUMBER:


Spoiler for NB:
Diubah oleh amekachi 25-01-2023 13:51
UchieSucianijireshscreamo37
screamo37 dan 7 lainnya memberi reputasi
8
2.4K
32
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The Lounge
icon
922.4KThread81.3KAnggota
Terlama
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.