fikarhasibua321
TS
fikarhasibua321
Tiga Negara Yang Akan Merdeka Di Tahun 2022
3 negara yang akan menjadi negara baru bahkan ada yang dekat dengan Indonesia
1.bougainville

bougainville adalah daerah otonom di Papua Nugini dan merupakan pulau paling timur di Papua Nugini penduduk di bougainville berjumlah 300.000 jiwa
Dan kenapa bougainville ingin merdeka?
Karena sumber daya alamnya yang dikeruk habis dan kerusakan lingkungan provinsi bougenville memiliki kekayaan berupa tembaga dan emas.Akhirnya tahun 2019 penduduk bougainville melakukan referendum dan hasilnya
98,3% memilih merdeka
Dan prosesnya dimulai pada tahun 2023 dan akhirnya bougainville merdeka tahun 2027 dan diperkirakan Indonesia memiliki tetangga baru
2.kaledonia baru

Kaledonia baru termasuk wilayah negara Perancis bisa disebut dengan wilayah seberang laut dari Perancis . Kaledonia baru memiliki pesona laut yang indah dan Kaledonia baru juga diklaim memiliki cadangan nikel terbesar di dunia. Kaledonia baru memiliki populasi 271.960 ribu.Kenapa Kaledonia baru ingin merdeka?
Menurut para beberapa petinggi di Kaledonia baru negara Perancis terus mengeruk sumber daya alam nikel namun masyarakat Kaledonia baru tidak merasakan dampaknya dan orang kanak sebagai penduduk asli mereka merasa terasingkan ,tidak dianggap di negeri sendiri dan banyaknya orang polinesia dan orang Eropa yang datang ke Kaledonia baru dan 7000 dari orang kaledonia baru merupakan orang keturunan jawa Indonesia

Orang kanak penduduk asli Kaledonia baru di tahun 1880

Foto orang keturunan Jawa Indonesia di Kaledonia baru
Tahun 2018 beberapa petinggi dan pihak melakukan referendum kemerdekaan
56,4% mendukung status quo
43,6% mendukung kemerdekaan
Namun Desember 2021 beberapa petinggi dan pihak melakukan referendum kemerdekaan lagi
Namun lebih banyak hasilnya yang menolak kemerdekaan 96% sedangkan 4% mendukung kemerdekaan hasil referendum di boikot oleh kelompok kemerdekaan karena tidak adil dan disebabkan oleh efek virus covid 19 dan belum diketahui akan merdeka atau tetap menjadi wilayah seberang laut Prancis
3.Rojava

Rojava merupakan wilayah otonom di Suriah, Timur Tengah yang sudah lama berperang melawan ISIS dan negaranya sendiri Masyarakat Rojava memiliki gaya politik berdasarkan ideologi anarki, feminis, dan sosialis libertarian yang mendukung desentralisasi, kesetaraan gender, toleransi, keberlanjutan lingkungan, dan ekologi sosial. Karena keunikannya, calon negara baru ini diprediksi akan menjadi pembahasan seiring perjuangan kemerdekaannya

Semoga bermanfaat gan emoticon-Smilie emoticon-Blue Guy Peace

Sumber yang ane dapat:
YouTube,Wikipedia,google,dan detik.com
nabrak.lawanglleonelbasti372apawaal
apawaal dan 12 lainnya memberi reputasi
13
4K
41
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The Lounge
icon
922.4KThread81.2KAnggota
Terlama
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.