cangkir059
TS
cangkir059
Serabi, Makanan Tradisional yang Bertransformasi Mengikuti Zaman


Serabi. Ya, serabi yang enak dimakan ketika sarapan. Oleh karena itu, serabi pun bisa dibilang makanan yang masih eksis di zaman ini. Nah, hal semacam itu pun tak bisa dibantahkan lagi! Kenapa bisa seperti itu? Ya, bisa terlihat dengan mata yang telanjang bahwa serabi ini masih populer hingga sekarang ini.

Serabi pun semakin hari semakin berkembang saja dari segi rasa. Ya, awalnya hanya polos saja lalu isian oreg. Nah, sekarang, sudah banyak rasa yang bisa dinikmati. Hal semacam itu pun menjadikan serabi ini menjadi makanan yang tak bisa dianggap biasa saja. Sebab, serabi di zaman sekarang pun sudah berubah dan menyesuaikan zaman.

Banyaknya rasa yang bisa dinikmati dari makanan satu ini pun menjadikan bahwa suatu kelebihan. Ya, kelebihan karena banyakmya rasa, berarti bisa juga untuk menarik peminat yang banyak. Nah, hal semacam itu pun bisa menjadi salah satu contoh yang bagus untuk makanan-makanan tradisional lainnya.

Kemudian, serabi apa saja, sih, yang ada di zaman sekarang? Apakah enak-enak? Yuklah, cari tahu di bawah ini:

1. Serabi keju



Baca Juga:Sambal, Teman Makan yang Tak Boleh Dilupakan! Nomor Berapa Favorit, Agan & Sista?

2. Serabi ayam dan sosis



3. Serabi pandan



4. Serabi green tea



5. Serabi cokelat



6. Serabi mayones



7. Serabi abon



8. Serabi pisang



9. Serabi oncom



10. Serabi telur



11. Serabi original



12. Serabi red velvet



13. Serabi susu



14. Serabi sosis



15. Serabi labu kuning



16. Serabi ketan hitam



Melihat dari gambaran serabi di zaman sekarang bisa dilihat bahwa serabi ini sudah bertransformasi dalam segi rasa. Oleh karena itu, harus bisa diacungi jempol kepada orang-orang yang berani bereksperimen dalam dunia serabi itu. Hal-hal semacam ini pun bisa mengajarkan bahwa jangan takut bereksperimen karena bisa saja akan membuahkan hasil. Nah, contohnya bisa diambil dari serabi ini yang cukup terjual hingga viral juga dan menarik minat pembeli.

Bukan hanya perihal eksperimen saja! Akan tetapi, harus bisa mencari kesempatan yang ada, misalnya seperti contoh yang ditulis di tulisan ini. Oleh karena itu, serabi pun menjadi salah satu makanan yang sudah bisa sejajar dengan makan di zaman ini. Sebab, serabi bisa beragam warna; merah; putih hingga beragam rasa. Nah, semua itu pun menjadikan sesuatu yang menarik di zaman ini. Sebab, makanan yang dulunya hanya berasa original. Namun, sekarang, menjadi bermacam-macam seperti makanan-makanan hotel bintang lima.

Baca Juga:Makanan-Makanan Enak yang Terbuat dari Umbi-umbian

Kemudian, bisa diakui bahwa serabi tak akan ada matinya. Jikalau, semua itu bisa menyesuaikan zaman, misalnya dari segi rasa yang sudah dituliskan di atas. Bukan dari rasa saja! Akan tetapi, dari tekstur, warna, dan mungkin yang lainnya pun bisa bertransformasi menjadi makanan yang selalu disukai oleh banyak orang.[]


Cangkir Kopi
cheria021
cheria021 memberi reputasi
1
1.7K
21
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The Lounge
icon
922.4KThread81.3KAnggota
Terlama
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.