• Beranda
  • ...
  • Otomotif
  • Lampu Sein Kiri tapi Belok Kanan?? Produsen Motor Harus BerINOVASI

gentongbAvatar border
TS
gentongb 
Lampu Sein Kiri tapi Belok Kanan?? Produsen Motor Harus BerINOVASI


Mari kita mulai dengan apa itu lampu sein, menurut hemat ane lampu sein merupalan sebuah indikator pengendara ketika ingin berbelok bertujuan untuk memberitahu pengendara di belakangnya agar waspada sehingga meminimalisir kecelakaan.


Source gambar otomoto.id

Lampu sein sendiri wajib ada disetiap kendaraan, roda 2, roda 3, roda 4 maupun banyak roda. Komponen iniemang sangat penting ketika berada dijalanan.

Belakangan banyak sekali kaum kaum yang menggunakan lampu sein dengan tidak semestinya terutama Kaum Hawa yang berumur setengah baya alias ibu ibu berdaster yang hanya tau memakai kendaraan.

Yaps, fenomena ini itu lempu sein kanan belok kiri atau sebaliknya. Faktor yang paling memungkinkan adalah LUPA, manusia tidak luput dari lupa. Ingat saat menyalakan lupa saat mematikan sama seperti ingat meminjam uang lupa untuk mengembalikan.

Faktor lupa ini memang sangat krusial, banyak penyebabnya ketika berada dijalan karena kejadian kejadian tidak terduga kerap kali terjadi. Tapi menurut hemat ane kaum hawa ini terlalu fokus kejalan sehingga lupa untuk mematikan lampu sein, biasanya mereka mereka yang baru bisa mengendarai motor.

Kalau pada mobil, lampu sein bisa mati sendiri setelah selesai berbelok seperinya otomatis gitu tapi pada motor? Tidak bukan!!, Lampu sein akan terus menyala bahkan ketika motor dimatikan.

Solusinya?
Solusi yang masuk akal adalah menaruh timer pada alat kontak lampu sein, sehingga lampu akan mati dengan sendirinya ketika waktu habis. Mungkin durasi waktunya sekitar 30-60 detik.

Hal ini bisa mencegah untuk mereka mereka yang lupa mematikan lampu sein.


Soruce Google

Perangkat ini mungkin bisa diterapkan pada lampu dim/lampu jauh pada kendaraan. Lampu jauh sendiri berfungsi untuk menambah jarak pandang pengendara tapi bukan berarti harus dinyalakan setiap waktu.


Source gambar caramudi.co.id

Kadang suka sebel jalan dimalam hari sama orang yang egois seperti ini, terutama ketika jalan cukup gelap dan pengendara ini berada dibelakang. Silau Anj...

Lagian ngapain nyalain lampu jauh kalau ada pengendara didepannya? Hiks, sebel. Kalau lampu utamanya rusak ya ganti dong jahan menyulitkan pengendara lainnya.

Saat asik lagi menyalip tau2 silau dari belakang ini sungguh menyebalkan atau juga dari berlawanan arah, bikin jalanan gak keliatan dan bisa kecelakaan.

Sebenernya, semua kembali lagi pada kesadaran penguna kendaraan, yang berada dijalan bukan kamu seorang melainkan banyak orang. Tolonglah hal hal seperti ini dikurangi.

Sekian thread ane yang sebenernya unek unek, ada disini agan dan sista yang sama punya pengalam menyeramkan menghadapi lampu sein kiri tapi belok kanan? Atau berada didepan kendaraan yang lampu jauhnya nyala terus?

Komen dibawah ya



emoticon-Cendol Ganemoticon-Cendol Gan
emoticon-Sundul Up



Ndoreng
Aramina
Richy211
Richy211 dan 28 lainnya memberi reputasi
27
8.1K
194
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Otomotif
Otomotif
icon
27.7KThread14.3KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.