• Beranda
  • ...
  • Movies
  • 4 Film Indonesia Yang Justru Tenar Di Mancanegara

riocahdesoAvatar border
TS
riocahdeso
4 Film Indonesia Yang Justru Tenar Di Mancanegara
Selamat malam menjelang pagi gan,
Semoga diberikan kesehatan selalu,
Dan selalu didampingi oleh kebaikan disetiap langkah kita.

Jika dilihat dan diperhatikan dari potensi masyarakat indonesia terutama pada bidang perfilman tentunya sangaatlah berpotensi sangat besar dan tentunya harus diapresiasi dan dirawat oleh pemerintah kita sendiri.

Hmmm, tapi kenyataannya justru industri perfilman di indonesia justru tenar di mancanegara. sungguh ironis sekali ya gan, nggak ada yang mendukung produk dalam negeri kita ini. Kok ane jadi sedih gini ya, huhuuu.

Berikut ini adalah  beberapa film yang justru tenar di Mancanegara.

ZIARAH

Merupakan film yang di sutraadarai oleh B W Purba Negara. Film ini mengisahkan tentang perjalanan seorang Mbah Sri petani asli asal gunung kidul berusia 95 tahun. Film ini sempat memenangkan beberapa penghargaan yaitu memenangkan ajang Salamindanaw Film Festifal 2016 di Filipina, Dan memenangkan dua penghargaan di ASEAN International Film Festival an Awards (AIFFA) di tahun 2017.

LASKAR PELANGI

Film yang di Produseri oleh Riri Riza ini mengisahkan semangat anak-anak nusantara untuk selalu berambisi mencapai cita-cita yang telah diabadikan dalam hatinya. Dan diberi penghargaan oleh International Festival of Film for Children dan Young Adults di Hamedan, Iran sebagai The Golden International Film.

THE RAID 2

Film aksi yang satu ini telah menorehkan beberapa penghanrgaan di kancah perfilman indonesia dimata perfilman mancanegara. Film ini juga termasuk jajaran 10 film terbaik pada tahun 2014 yang bersaing dengan berbagai film lainnya termasuk Hollywood. The Raid 2 juga ditayangkan di berbagai negara termasuk Amerika Serikat. Tak sampai di situ saja saking suksesnya kedua film The Raid, film ini di-remake di Hollywood.

PENGABDI SETAN

Merupakan film horor yang legendaris di Indonesia yang merupakan hasil remake film masa lalu di era 80-an. Film terbarunya berhasil dilirik salah satu rumah produksi Hollywood. Produser Rapi Films Pengabdi Setan menyebutkan, CJ Entertainment selaku distributor yang menanyangkan film Pengabdi Setan di luar negeri menghubunginya. CJ Entertainment menyebutkan ada rumah produksi yang tertarik mendaur ulang Film Pengabdi Setan tersebut.

Berikut 4 Film yang telah tenar di mancanegara.
Selalu sehat dan bersabar ya gan,
Hidup ini asik,
Salam dari desa.

Sumber referensi :
https://www.brilio.net/film/6-film-indonesia-rasa-hollywood-kualitasnya-diakui-dunia-1812055.html

https://www.goodnewsfromindonesia.id/2018/07/13/5-film-indonesia-yang-populer-di-luar-negeri
japarina
maleo.pejuang
Dreca13
Dreca13 dan 32 lainnya memberi reputasi
31
7.3K
153
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Movies
Movies
19.9KThread17.4KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.