arai01Avatar border
TS
arai01
Tips Menghindari Fanservice Anime saat Berpuasa

Sekilas, anime dan berpuasa terlihat seperti dua hal yang bertentangan. Hal ini disebabkan karena stigma yang telah terbentuk secara luas, bahwa anime selalu mengandung kemaksiatan yang dapat menggugurkan pahala berpuasa. Kemaksiatan yang dimaksud adalah unsur seksualisme yang ada pada fanservice di anime. To be fair, tidak semua seksualisme yang dijadikan bahan cerita itu bisa disebut fanservice, dan tidak semua fanservice itu unfaedah, hal ini telah dibahas di thread ane disini (WARNING: Jangan dibuka pas puasa ya).

Di sisi lain, mencari anime yang sama sekali tanpa fanservice adalah hal yang cukup menantang. Rasanya kok fanservice ada di tiap judul anime, bukan hanya di genre ecchi yang memang seharusnya punya fanservice, namun hampir di semua genre. Masalahnya adalah tidak semua orang enjoy dengan adanya fanservice, terutama bagi wibu yang berpuasa. Belum lagi level toleransi setiap orang juga berbeda-beda. Ada yang liat paha dikit aja langsung ngiler, sampai dengan yang liat dada udah biasa aja. Bahkan orang yang enjoy liat fanservice juga enggak selalu mengharapkan kehadirannya, semisal menonton di ruang publik, atau bareng anaknya.

Nah bagi yang doyan nonton anime namun terkendala masalah tersebut, berikut tips-tips menghindarinya.emoticon-Ngacir2


1. CARI ANIME DENGAN RATING SEMUA UMUR


Quote:



2. TONTON TEMA KEKELUARGAAN


Quote:



3. STUDIO GHIBLI


Quote:



4. SPORT ANIME


Quote:



5. TANYA KE FORUM


Quote:



Demikianlah beberapa tips untuk menghindari fanservice supaya puasa kita tetap berkah. Pada akhirnya, semua kembali ke diri masing-masing. Mau cari tontonan macam apa dan apa yang ingin didapatkan. Baik itu anime, west series, maupun K-drama juga punya ranjau-ranjau seperti ini. Makanya niat baik itu penting. Sekian. Semoga bermanfaat saat Ramadhan dan WFH.

EL.PSY. KONGROO.


sumber narasi: opini pribadi

sumber gambar: 123456


Cendolin virtual gan, biar seger gitu lho. Terima kasih sebelumnya.emoticon-Toast
Quote:

Diubah oleh arai01 21-04-2020 15:46
tafakoer
onik
nona212
nona212 dan 226 lainnya memberi reputasi
225
8.7K
161
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Anime & Manga Haven
Anime & Manga Haven
icon
6.5KThread8.5KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.