HernandezJoeAvatar border
TS
HernandezJoe
Mungkinkah Masa Cristiano Ronaldo Sudah Habis?
Selamat siang gansis.. Baru-baru ini Lionel Messi "bisa" dinobatkan menjadi pemain terbaik di dunia. Kenapa? Karena ia berhasil meraih Ballon d'Or yang keenam kalinya (3/12). Penyerang Barcelona tersebut mengalahkan Virgil van Dijk di posisi kedua, Messi meraih 686 suara sedangkan bek Liverpool hanya meraih 679 suara.


(espnfc)

Karena prestasi tersebut kini Messi telah diatas Cristiano Ronaldo sebagai pemain terbanyak yang meraih gelar Ballon d'Or (6). Uniknya pada Ballon d'Or tahun ini Ronaldo berada di posisi ketiga, padahal delapan tahun sebelumnya Ronaldo selalu masuk peringkat dua besar.



Mungkinkah Masa Ronaldo sudah habis? Menurut ane tidak, jika posisi di Ballon d'Or menjadi acuan. Musim lalu dan musim ini, kontribusi Ronaldo di klub dan di negara sangat menonjol. Musim lalu di Juventus ia berhasil meraih trofi Liga Italia dan Super Italia di timnas Portugal. Ia pun berhasil membawa Portugal meraih trofi UEFA Nations League dan membawa Portugal ke Euro 2020.


(90min)

Menurut gansis gimana, apakah Ronaldo masih bisa memanaskan nominasi Ballon d'Or 2020? Musim ini di Juventus, Ronaldo telah mencetak enam gol dan satu assist dari 11 pertandingan.
Diubah oleh HernandezJoe 04-12-2019 04:47
kumaniaks
nona212
tien212700
tien212700 dan 16 lainnya memberi reputasi
15
7.2K
64
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Sports
Sports
icon
22.9KThread10.9KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.