msa0404
TS
msa0404
Pengen Punya Peliharaan Tapi Juga Hobi Main Lego? Bikin Aja Ini!
Ngomongin soal Lego ini memang nggak bakalan ada habisnya ya Gan. Dari anak kecil sampai usia dewasa kayaknya semua kalangan bisa menikmati. Lego ini sangat cocok untuk Agan yang emang mengumpulkan koleksi tiap serisnya atau memang memiliki hobi dan terobsesi untuk menyusun susuan balok ini menjadi bentuk tertentu. 


Dengan balok-balok Lego, Agan bisa menggunakan kreativitas untuk membuat tiruan bentuk tertentu. Jika kemarin publik dihebohkan dengan tiruan mobil Volkswagen dengan skala 1:1, kali ini ada lagi nih Gan Lego yang menyerupai kucing. Sebuah perusahaan di Hongkong JECKA membuat susunan balok-balok ini menjadi bentuk kucing setinggi 1,6 kaki. Hasilnya pun keren banget Gan. Mirip banget dengan kucing tapi bentuknya pixel-pixel gitu. Patung-patung kucing dari Lego yang mereka produksi ini juga terdiri dari beberapa posisi dan beberapa ras tertentu.


Jika Agan tertarik, blok lego kucing ini bisa dibeli seharga USD 66. Agan bahkan bisa request ras kucing apa yang Agan inginkan dan dengan posisi yang berbeda. Wah ini sepertinya cocok ya buat Agan yang hobi menyusun kepingan balok tapi juga merupakan pecinta kucing. Menariknya lagi, blok-blok kucing ini juga kokoh dan nggak gampang roboh.

 Cekidot Gan kalau penasaran dengan bentuk-bentuk kucing Lego yang menggemaskan ini!

Quote:


Gimana Gan kira-kira lebih tertarik untuk memelihara kucing sungguhan atau milih membangun Lego kucing ini aja?

emoticon-Matabelo

yosrio.idAhy46anton2019827
anton2019827 dan 29 lainnya memberi reputasi
30
9.4K
75
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Hobby & Community
Hobby & Community
icon
10.4KThread6.1KAnggota
Terlama
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.