jonfaisalAvatar border
TS
jonfaisal
Jokowi Sebut Impor Jagung 2018 hanya 180 Ribu Ton, Faktanya?
Minggu, 17 Feb 2019 20:52 WIB
Cek Fakta Debat Capres 2019
Jokowi Sebut Impor Jagung 2018 hanya 180 Ribu Ton, Faktanya?
Herdi Alif Al Hikam - detikFinance




Foto: Deny Prastyo Utomo/detikcom


Jakarta - Presiden Joko WIdodo (Jokowi) menyampaikan bahwa impor jagung Indonesia berkurang drastis pada tahun 2018. Sebelumnya, pada 2014 Indonesia impor 3,5 juta ton jagung, dan di 2018 hanya impor 180.000 ton.

"Kita ingat di 2014 kita masih impor 3,5 juta ton jagung, tahun 2018 kita hanya import 180 ribu ton jagung. Artinya ada produksi 3,3 juta ton yg telah dilakukan petani, ini sudah lompatan besar," ujar Jokowi dalam Debat Capres Jilid 2 di Hotel Sultan, Jakarta, Minggu (17/2/2019).



Lalu benarkah data yang disampaikan Jokowi?



Menurut data Badan Pusat Statistik (BPS) impor jagung sepanjang tahun 2018 mencapai 737,22 ribu ton dengan nilai US$ 150,54 juta.

Sementara, Kementerian Perdagangan (Kemendag) tercatat telah menerbitkan surat persetujuan impor (PI) jagung 100.000 ton. Impor jagung ini merupakan rekomendasi dari Kementerian Pertanian yang diputuskan dalam rapat koordinasi di Kementerian Koordinator Perekonomian, Jumat (2/11/2018) silam.

(dna/dna)


https://finance.detik.com/berita-eko...u-ton-faktanya


impor jagung jokowi jokowi pilpres 2019 pemilu 2019 debat capres 2019






6
4.3K
38
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Berita dan Politik
Berita dan PolitikKASKUS Official
670KThread40.3KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.