• Beranda
  • ...
  • Music
  • Genre musik hip-hop bertema gelap dan menyeramkan

fadlir18Avatar border
TS
fadlir18
Genre musik hip-hop bertema gelap dan menyeramkan


Sudah tidak dipungkiri bahwa musik Hip-hop kembali menjadi "Musik nomor satu" saat ini, mulai dari Drake, Travis Scott hingga J Cole, atau di Indonesia sendiri kita tahu ada Rich Brian yang juga menjadi rapper papan atas dunia hingga Tuan 13.

Namun tahukah agan-agan bahwa ada genre musik Hip-hop yang "sedikit berbeda"?

Dengan suasana gelap dan menyeramkan tak jarang beberapa rapper dan produser musik berikut membuat sebuah karya yang terkesan horor. Mau tahu siapa saja artisnya? Mari simak daftar berikut:

Suicideboys

Spoiler for $uicideboy$:


Ghostemane
Spoiler for Ghostemane:


Twisted Insane
Spoiler for Twisted Insane:


Itu sih segelintir "produk luar" yang saya jelaskan di sini, kira-kira gimana nih dengan yang di dalam Negeri sendiri? adakah rapper-rapper dengan genre tersebut? mari kita simak.

Dedhe Crows
Spoiler for Dedhe Crows:


FR Beats / Forged Resonance
Spoiler for FR Beats / Forged Resonance:


Sekian beberapa referensi musik dari saya, semoga ke depannya Industri musik Hip-hop semakin besar dan digandrungi banyak peminat. Jangan Lupa cendol rate 5 dan terutama, share-nya yah Gaannn! emoticon-Shakehand2
Diubah oleh fadlir18 02-01-2019 04:19
8
15.5K
134
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Music
Music
icon
19.7KThread8.8KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.