theroslawAvatar border
TS
theroslaw
Bagaimana Cara Belajar C/C++ untuk Pemula
Permisi gan, saya newbie nih dalam hal programming C/C++.
dan karena hal itu saya membuat Thread ini, dengan tujuan agar dapat arahan dari agan-agan sekalian bagaimana sih cara belajar C/C++ yang benar dan baik (Saya tidak berharap cara Instant, tapi lebih kepada pendalaman konsep dan logika serta pemahaman ilmunya)

Ada beberapa pertanyaan yang ingin saya ajukan kepada agan-agan semua yang sudah mahir. berikut pertanyaannya.

  1. Referensi Buku C/C++ apa yang bagus untuk pemula yang menjelaskan bagaimana belajar dari 0 sampai mahir
  2. IDE / Program apa yang sebaiknya digunakan oleh pemula untuk mempelajari C/C++ (tidak butuh yg instant)
  3. Apa yang pertama kali wajib dipalajari untuk basic C/C++
  4. Syarat apa yang wajib dipenuhi pemula untuk memulai belajar C/C++
  5. Untuk kedepannya apakah existensi C/C++ masih dominan di dunia programming atau malah mulai meredup dan digantikan oleh Bahasa pemograman lain.


Quote:

Mohon bantuannya. Terimakasih
Diubah oleh theroslaw 28-04-2014 12:31
nona212
nona212 memberi reputasi
1
14.4K
16
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Programmer Forum
Programmer Forum
icon
20.2KThread4.2KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.