ErphandAvatar border
TS
Erphand
[COC] Perbandingan Performa HDD dan SSD #AslinyaLo
Halo gan, dapet info nih ada acara kaskus lagi, mumpung lagi free coba gw join kali aja gw menang ya, emoticon-Big Grin
Untuk kali ini saya akan menshare perbandingan kecepatan ssd dan hdd jika digunakan di laptop. kedua storage yang akan saya gunakan ini adalah SSD SANDISK Msata dan HDD Samsung 2.5" 500GB kondisi keduanya sama-sama kosong dan fresh installl ya. Untuk percobaab sih saya memakai laptop yang lumayan lama sih, yaitu dell inspiron 5437 dengan processor core I3 4010U dan ram 4GB. nah sebelum masuk ke sana, mari kita kenali dahulu apa itu hdd dan apa itu ssd yuk!

Spoiler for HDD:


Spoiler for SSD:



Nah sebagai hasil perbandingannya seperti apa, mungkin bisa di lihat di video yang sudah saya buat ini. 



Nah Itu dia, bagaimana cara termudah dan terpasti buat kalian kalau ingin meningkatkan performa laptopnya. daripada berkutat  menambah kapasitas RAM, mungkin mengganti HDD di laptop dengan SSD adalah solusi termudah untuk membuat laptop lama kita mendapat performa seperti laptop baru-baru emoticon-Big Grin 

Demikian thread dari saya, semoga bermanfaat. oh ya sumber dari thread ini berasal dari blog saya pribadi juga gan, (http://ervanpratama.blogspot.com/201...atang-di.html)

Terima kasih emoticon-Kiss

Diubah oleh Erphand 06-09-2018 05:48
Chenouritha
zharki
zharki dan Chenouritha memberi reputasi
2
3.8K
27
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
Computer Stuff
Computer Stuff
icon
50.4KThread8.8KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.