• Beranda
  • ...
  • The Lounge
  • Seperi Inikah Keseharian Kita Tanpa Internet, Sosial Media dan Smartphone?

adoel.pieroAvatar border
TS
adoel.piero
Seperi Inikah Keseharian Kita Tanpa Internet, Sosial Media dan Smartphone?
Quote:





Quote:


Teknologi diciptakan untuk mempermudah kehidupan manusia, dan pada akhirnya muncul teknologi terbaru untuk menguras kantong kita lebih dalam,termasuk diantaranya smartphone dan Internet.
Karena terlena dengan berbagai kemudahan yang disediakan teknologi tersebut, membuat banyak dari penggunanya yang tidak bisa lepas dari smartphone dan dunia maya. Yang kemudian tanpa kita sadari kita akan merasa lebih pintar, membuang waktu dan lebih sering menghabiskan uang.

Apa agan bisa menjauh dari smartphone dan internet selama beberapa hari?,,,
Pasti bisa,
Tapi saat agan kembali pegang smartphone, pasti kangennya melebihi rasa kangen Agan kepada pembokat, Hehehe...

Terbiasa, ketergantungan atau kecanduan terhadap teknologi tanpa kita sadari membuat perubahan pola pikir dan perilaku dalam kehidupan manusia.
Dan apa pernah berpikir bagaimana keseharian kita apabila hari ini masih belum diciptakan Internet dan Smartphone?

Mungkin, beberapa hal berikut ini adalah yang akan terjadi dalam kehidupan sehari-hari TANPA SMARTPHONE DAN INTERNET.
Cekidot...


1. Kita Akan Lebih Peduli Dengan Orang-orang di Dekat Kita, Bukan Orang Yang Jauh.
Quote:



2. Bangun Tidur Ku Terus Mandi dan Nggak Kelamaan di Toilet
Quote:



3. Ritual Makan Yang Nggak Peke Ribet
Quote:



4. Nongkrong Bareng Dan Ngobrol Sampai Lupa Waktu
Quote:



5. Main Game, Olahraga Atau Kegiatan Positif Yang Sebenarnya
Quote:



6. Solidaritas Yang Lebih Nyata
Quote:



7. Nggak kebanyakan Berpikir Mesum
Quote:



8. Lebih Banyak Belajar Dari Pengalaman
Quote:



9. Fokus Untuk Hasil Yang Nyata
Quote:



10. Lebih Bijak Dengan Menjaga Ucapan
Quote:



11. Nggak Akan Pernah Khawatir Dengan Yang Namanya Low Batt, Gak Ada Sinyal Atau Harus Beli Pulsa.
Quote:



12. Konsentrasi Nggak Akan Diganggu Dengan Suara Ringtone dan Notifikasi
Quote:



13. Nggak Akan Pernah Muncul Berita Selfie Yang Merusak Tanaman Dan Kecelakaan Karena Mengemudi Sambil Bermain HP
Quote:


Sebenarnya Internet, Sosial Media dan Smartphone tidak selalu berefek negatif terhadap hidup kita. Hanya saja kita yang seringkali berlebihan dan tidak dapat memanfaatkan semua teknologi tersebut dengan bijak.

Dan, komentar agan2 ini mungkin bener banget:
Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:

Quote:


apabila kita bisa memanfaatkan Internet, Sosial Media dan Smartphone dengan bijak. Seharusnya bukan cuma waktu yang akan lebih berkualitas, tetapi solidaritas, kekeluargaan, kasih sayang dan pekerjaan kita juga akan lebih berkualitas serta menghasilkan kuantitas yang lebih baik lagi...

Dan masih banyak kegiatan positif yang bisa kita dapat tanpa ketergantungan terhadap Internet, Sosial Media dan Smartphone.
Mungkin agan atau sista ada yang mau tambahin? Silahkan di komeng...


Diubah oleh adoel.piero 21-03-2016 06:45
0
90.2K
453
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The Lounge
icon
922.6KThread81.9KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.