- Beranda
- The Lounge
Motor pengen lebih aman? coba pake ini (USB Key) - Part 1
...
TS
beukicot
Motor pengen lebih aman? coba pake ini (USB Key) - Part 1
Aslmkm Wr. Wb.
Gini gan, kemaren temen ane ngikutin lomba tentang teknologi gitu, terus ane suka banget sama karyanya.
Cekidot gan :
Pencurian Motor (Curanmor) di Indonesia sangat tinggi angkanya. Pernahkah Anda merasa was-was dengan motor yang Anda parkir atau malah pernah menjadi korban dari curanmor? Tapi kita jangan mau dilangkahi sama para pelaku curanmor, kita harus selangkah di depan ketimbang mereka. Kalau biasanya kita menggembok motor kita, kenapa tidak dimodif saja kunci motor yang sudah ada? Kita buat menjadi serba digital.
Baru-baru ini, teman saya seorang mahasiswa tingkat II di Institut Teknologi Telkom membuat sebuah karya yang menurut saya sangat membantu para pengguna motor yang was-was akan curanmor. ROMAN TECHNOLOGY ,membuat USB Key untuk motor. Konsepnya sebenarnya sangat mudah, yaitu mengganti kunci motor biasa menjadi USB Key atau yang biasa dikenal Flash Disk. Tersedia panel yang bisa digunakan untuk akses terhadap kunci dari motor, baik itu kunci starter sampai kunci jok motor.
USB Key ini pernah menjadi finalis dalam sebuah kompetisi IT di Institut Teknologi Sepuluh November, Surabaya tahun lalu (Gemastik III).
Berikut adalah prinsip kerja dari USB Key
Ketika flash drive dimasukkan dalam port ekstensi female USB, maka sistem akan mengenali apakah flash drive tersebut merupakan kunci yang benar dengan mengetahui dari vendor ID dan password user sendiri yang sebelumnya flash drive yang digunakan tersebut harus sudah didaftarkan ke dalam sistem dengan mendaftarkan vendor ID flash drive dan mengisikan password terenskripsi yang benar sesuai ketentuan sistem. Setelah, flash drive dalam sistem dinyatakan lolos seleksi keamanan berlapis dalam sistem maka user akan dapat memakai motor berikut dengan semua feature tambahan sebagai pelengkapnya seperti kunci stang, kunci jok belakang, dll dan motor dapat berjalan secara normal dengan sebuah sistem yang baru yaitu sistem USB yang mencoba memberikan alternatif keamanan yang menjanjikan dengan seluruh modifikasi kelistrikan dan mekanik yang disediakan yang akan lebih memanjakan pemilik motor, tapi tetap dengan standar keamanan yang cukup kuat dan terjamin.
Untuk memudahkan membayangkan, berikut adalah video penggunaan USB Key:
Yang buatnya nih gan:
Lihat juga :
SI HERO (SI HELM NGOBROL
USB KEY DOOR
UPDATE DI #4
Gini gan, kemaren temen ane ngikutin lomba tentang teknologi gitu, terus ane suka banget sama karyanya.
Cekidot gan :
Pencurian Motor (Curanmor) di Indonesia sangat tinggi angkanya. Pernahkah Anda merasa was-was dengan motor yang Anda parkir atau malah pernah menjadi korban dari curanmor? Tapi kita jangan mau dilangkahi sama para pelaku curanmor, kita harus selangkah di depan ketimbang mereka. Kalau biasanya kita menggembok motor kita, kenapa tidak dimodif saja kunci motor yang sudah ada? Kita buat menjadi serba digital.
Baru-baru ini, teman saya seorang mahasiswa tingkat II di Institut Teknologi Telkom membuat sebuah karya yang menurut saya sangat membantu para pengguna motor yang was-was akan curanmor. ROMAN TECHNOLOGY ,membuat USB Key untuk motor. Konsepnya sebenarnya sangat mudah, yaitu mengganti kunci motor biasa menjadi USB Key atau yang biasa dikenal Flash Disk. Tersedia panel yang bisa digunakan untuk akses terhadap kunci dari motor, baik itu kunci starter sampai kunci jok motor.
USB Key ini pernah menjadi finalis dalam sebuah kompetisi IT di Institut Teknologi Sepuluh November, Surabaya tahun lalu (Gemastik III).
Berikut adalah prinsip kerja dari USB Key
Ketika flash drive dimasukkan dalam port ekstensi female USB, maka sistem akan mengenali apakah flash drive tersebut merupakan kunci yang benar dengan mengetahui dari vendor ID dan password user sendiri yang sebelumnya flash drive yang digunakan tersebut harus sudah didaftarkan ke dalam sistem dengan mendaftarkan vendor ID flash drive dan mengisikan password terenskripsi yang benar sesuai ketentuan sistem. Setelah, flash drive dalam sistem dinyatakan lolos seleksi keamanan berlapis dalam sistem maka user akan dapat memakai motor berikut dengan semua feature tambahan sebagai pelengkapnya seperti kunci stang, kunci jok belakang, dll dan motor dapat berjalan secara normal dengan sebuah sistem yang baru yaitu sistem USB yang mencoba memberikan alternatif keamanan yang menjanjikan dengan seluruh modifikasi kelistrikan dan mekanik yang disediakan yang akan lebih memanjakan pemilik motor, tapi tetap dengan standar keamanan yang cukup kuat dan terjamin.
Untuk memudahkan membayangkan, berikut adalah video penggunaan USB Key:
Yang buatnya nih gan:
Spoiler for cara penggunaannya mudah banget gan. berikut caranya:
Spoiler for Beberapa pertanyaan yang pernah diajuin beserta jawabannya ::
Spoiler for penampakan:
Spoiler for penampakan:
Spoiler for comment dari agan-agan:
Lihat juga :
SI HERO (SI HELM NGOBROL
USB KEY DOOR
UPDATE DI #4
0
118.6K
10K
Thread Digembok
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
925KThread•90.7KAnggota
Urutkan
Terlama
Thread Digembok