Budikarso77Avatar border
TS
Budikarso77
Apa Beda Pemukiman Kumuh di Manila sama di Jakarta Gan ?
Filipina adalah negara berkembang di kawasan Asia Tenggara, sama seperti Indonesia. Sebagai negara dengan tingkat pertumbuhan ekonomi paling cepat di Asia, ternyata Manila, Ibukota Filipina juga menyimpan permasalahan pelik sama seperti kota-kota besar lainnya.

Di antara gedung-gedung pencakar langit dang glamornya kehidupan sebagian besar warga kota, Manila juga memiliki area pemukiman kumuh di bantaran sungai. Pemandangan ini tentu saja sama seperti yang biasa kita jumpai di kota Jakarta.

Dilansir dari DailyMail.co.uk, ada sekitar 105.000 hingga 580.000 jiwa hidup di daerah kumuh yang rawan bencana. Kebanyakan rumah-rumah tersebut dibangun dari gubuk atau bangunan semi permanen.

Rumah-rumah semi permanen tersebut dikhawatirkan akan terkena dampak bencana alam badai tropis yang sering menyerang negara Filipina.

Badai tropis yang melanda negara tersebut sering menimbulkan korban jiwa. Misalnya saja, tahun 2012 lalu, 50 orang meninggal dunia saat angin topan Saola menyerang. Bahkan tahun 2009 lalu, angin topan Ketsana juga memporak-porandakan Manila dan menewaskan ratusan orang.

Berikut adalah kumpulan foto pemukiman kumuh di Ibukota Filipina. Sekilas, pemandangan ini mengingatkan kita pada kota Jakarta:













0
63.4K
788
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Mari bergabung, dapatkan informasi dan teman baru!
The Lounge
The LoungeKASKUS Official
922.7KThread82.2KAnggota
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Ikuti KASKUS di
© 2023 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved.